Penyaluran logostik Pemilihan Umum (Pemilu) di Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) resmi dilakukan sejak Jumat (9/2) lalu. Alat-alat yang akan dipakai untuk pemungutan suara tanggal 14 Februari nanti itu akan disalurkan keseluruh pelosok Kabupaten Kotim.
Bupati Kotim Halikinnor, usai menandatangani kemitraan dengan PT Sarana Prima Multi Niaga (SPMN) dan koperasi Borneo Sepakat Jaya, di Desa Bukit Batu, Kecamatan Cempaga Hulu, Jum’at (9/2). (FOTO : RUSLI/KP)
Persiapan pemungutan suara dalam Pemilihan Umum (Pemilu) yang tinggal menghitung hari ini terus dilakukan oleh beberapa pihak yang terlibat. Selain memastikan surat suara bisa sampai dengan baik dimasyarakat, keamanan selama Pemilu pun harus dipastikan dengan baik.
Upaya meningkatkan kualitas Sumberdaya Manusia (SDM) dan menciptakan tenaga kerja mandiri yang produktif terus dilakukan. Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) kembali membuka pelatihan kerja melalui UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) setempat.
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) terus berupaya meningkatkan layanan kesehatan di wilayah ini. Berbagai metode yang selaras denga perkembangan zaman dilakukan untuk mempermudah masyarakat dalam mendapatkan layanan kesehatan. Salah satunya adalah rekam medis elektronik (RME).
Ring drain luar Sampit yang terletak di Jalan Jenderal Sudirman Km 6 Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim). Tak hanya digunakan sebagai wadah untuk menampung aliran air dalam pencegahan banjir
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H. Halikinnor, SH, MM didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Fajrurrahman, belum lama ini meresmikan Pastori (Rumah Dinas Pendeta), Kantor Majelis Resort GKE Cempaga Hulu dan Majelis Jemaat GKE Pundu di Kecamatan Cempaga Hulu pada Sabtu (3/2)
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor berencana akan melakukan pelebaran dan peningkatan jalan Kaca Piring, Kelurahan Ketapang, Kecamatan Mentawa Baru Ketapang, Jalan tersebut merupakan jalan menuju Masjid Al Kautsar yang baru saja ia resmikan, Minggu (5/2).
Kerukunan antarumat beragama merupakan salah satu kekayaan yang harus dipelihara dengan sungguh-sungguh. Karena dalam kerukunan inilah masyarakat dapat saling menghormati, memahami dan mendukung satu sama lain dalam berbagai aspek kehidupan, termasuk dalam pembangunan fasilitas keagamaan.
Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor didampingi Sekertaris Daerah (Sekda) meresmikan Masjid Al-Kautsar di Jalan Kacapiring, Kelurahan Ketapang Kecamatan Mentawa Baru Ketapang, yang dibangun oleh masyarakat setempat secara swadaya.