31.7 C
Jakarta
Saturday, April 27, 2024

CATEGORY

ProPolek

Jubair Arifin Daftar ke PDI-P untuk Maju Pilkada Kobar

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Anggota DPRD Kalteng dari fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Jubair Arifin mendaftarkan diri untuk maju pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) 2024.

SKY Siap Maju Pilkada Kalteng, Jika dapat Penugasan Partai

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kalteng Sigit Karyawan Yunianto (SKY) menanggapi soal dirinya masuk bursa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalteng tahun 2024.

Setelah PDI-P dan PKB, Wiyatno Mendaftar Calon Bupati Kapuas ke Partai Nasdem

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO –  Setelah mendaftar sebagai Bakal Calon Bupati Kapuas ke Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Ketua DPRD Kalteng Wiyatno pada Sabtu (27/4) mendaftar ke Partai Nasdem.

Apotek Kurnia Sudah Berjalan 2,5 Tahun, Kini Makin Eksis karena Dukungan KUR BRI

Dwi Putri Novianita (30), masih mengingat masa-masa sulit awal dalam membangun Apotek Kurnia 2,5 tahun silam. Salah perhitungan modal membangun Toko Apotek ini menjadi rintangan untuk mengembangkan Toko Apotek yang beralamat di Jalan Yos Sudarso, Kelurahan Menteng, Kecamatan Jekan Raya.

KPU Lamandau Buka Rekrutmen 40 Orang PPK untuk Pilkada 2024

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO - Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Lamandau mulai melakukan rekrutmen Badan Adhoc yang bertugas sebagai Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk pelaksanaan pemilihan kepala daerah (Pilkada) 27 November 2024 mendatang.

Gunakan EDC BRI, Kini Iyus Bisa Layani Warga Salurkan Bansos Hingga Transaksi Uang Tunai

M Yusri (50) masih mengingat kenangan awal-awal menggunakan Elektonic Data Center (EDC) Bank Rakyat Indonesia (BRI) kurang lebih 10 tahun yang lalu.

Rahmat Nasution Hamka Menunggu Petunjuk Sugianto dan Agustiar untuk Maju Pilkada Kalteng

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO  - Isu Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)  2024 saat ini tengah ramai dibahas masyarakat khususnya di Kalteng.

Prabowo Sambangi Kantor DPP PKB, Cak Imin: Kita Teman

PROKALTENG.CO - Calon presiden terpilih Prabowo Subianto akan menyambangi Kantor DPP PKB di Jakarta Pusat, siang ini.

Tak Lagi Dianggap Sebagai Kader PDIP, Jokowi: Terima Kasih

PROKALTENG.CO - Presiden Joko Widodo (Jokowi) merespons santai terkait kabar dirinya tidak lagi dianggap sebagai kader oleh DPP PDI Perjuangan.

QRIS dan EDC BRI Ternyata Bisa Layani Pembelian dengan Uang Receh

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Dwi Putri Novianita (30) masih mengingat pengalaman yang melekat saat melayani pembeli di Toko Apotek Kurnia miliknya dengan menggunakan Elektronic Data Center (EDC) Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Berita Terbaru

/