Ribuan warga tumpah ruah di jalan-jalan utama Kota Pulang Pisau dalam gelaran Pawai Akbar Tahun Baru Hijriah yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau.
Bupati Pulang Pisau, H. Ahmad Rifa’i, menghadiri kegiatan pemusnahan barang bukti (barbuk) tindak pidana narkotika dan perkara lainnya tahun 2025, yang digelar di halaman Kantor Kejaksaan Negeri Pulan
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pulang Pisau melalui instansi terkait menggelar Pemeriksaan kesehatan gratis yang digelar dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-23 Kabupaten Pulang Pisau tahun 2025, Sel
Bupati Pulang Pisau H Ahmad Rifa'i SKom menghadiri serah terima bangunan sekaligus meresmikan Bank Sampah Induk Sadar Alam di Jalan Darung Bawan, Kecamatan Kahayan Hilir, Jumat (20/6).
Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau melalui Dinas Pertanian menyerahkan 10 unit alat dan mesin pascapanen tanaman pangan berupa combine harvester besar kepada Kelompok Tani (Poktan) atau Brigade Pangan
Ruas Jalan Maliku–Bantanan atau jalan poros menuju Kecamatan Sebangau Kuala, Kabupaten Pulang Pisau, yang sebelumnya rusak akibat dilalui truk pengangkut alat berat, kini mulai diperbaiki oleh pihak r
Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Pulang Pisau menggelar penandatanganan kesempatan bersama penyelenggaraan dan sosial
Bupati Pulang Pisau H Ahmad Rifa’i melakukan monitoring dan meninjau perkembangan pembangunan kantor Dinas Ketahanan Pangan, GOR Bandar Barigas dan Mall Pelayanan Publik atau MPP.