Banjir kembali terjadi di wilayah utara Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) dan merendam empat desa di dua kecamatan, hal itu dikarenakan tingginya curah hujan dalam beberapa hari terakhir diwilayah tersebut.
Intensitas hujan di beberapa wilayah Kabupaten Seruyan membuat sejumlah desa dan kecamatan dilanda banjir. Hal itu juga menjadi perhatian semua pihak termasuk pemerintah daerah maupun dari instansi vertikal lainnya.
Tingginya intensitas curah hujan yang terjadi di wilayah Kabupaten Seruyan beberapa hari terakhir, menyebabkan debit air sungai mengalami peningkatan. Bahkan salah satunya desa di kabupaten setempat juga terdampak banjir.
Tim gabungan yang terdiri dari Basarnas, Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), TNI, Polri dan instansi terkait lainnya termasuk para relawan memperluas pencarian 11 korban hilang akibat banjir lahar dingin Gunung Marapi, Sumatera Barat (Sumbar).
Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan jumlah korban banjir lahar hujan Gunung Marapi yang melanda lima kabupaten di Sumatera Barat (Sumbar) kembali bertambah enam orang sehingga total menjadi sebanyak 50 orang korban. Â
Beberapa provinsi di Afghanistan dikabarkan telah dilanda banjir yang menewaskan hingga lebih dari 300 orang. Pihak berwenang setempat pun telah mengumumkan keadaan darurat dan bergegas menyelamatkan mereka yang terluka.
Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kapuas, H. Ahmad Baihqi, meminta kepada perusahaan besar swasta (PBS) di Kabupaten Kapuas agar turut berperan dalam upaya antisipasi bencana seperti banjir dan kebakaran hutan dan lahan (karhutla).
Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP PKK) Kelurahan Sawahan, Kecamatan Mentawa Baru Ketapang, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), berinisiatif mendirikan dapur umum untuk korban banjir di wilayah tersebut.
Banjir yang melanda di Desa Bagendang Tengah Kecamatan Mentaya Hilir Utara akibat meluapnya Sungai Sampit  setelah hujan deras beberapa hari terakhir ini membuat warga kesulitan mendapatkan air bersih lantaran sumur yang selama ini menjadi sumber air bersih, kini terendam banjir. Untuk itulah masyarakat memerlukan bantuan air bersih.Â
Banjir yang melanda Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) membuat aktivitas masyarakat terhambat. Tingginya debit air membuat beberapa rumah warga bahkan terendam. Kondisi itu membuat mereka harus mengungsi. Tak sedikit warga yang bermata pencaharian bertani dan berkebun merugi akibat banjir.