25.2 C
Jakarta
Sunday, November 24, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Pemkab Seruyan

Kemarau Panjang, Warga Simpang Segintung dapat Bantuan Air Besih

Kemaru panjang yang terjadi membuat sebagian warga di wilayah Kabupaten Seruyan sangat membutuhkan air bersih yang layak konsumsi. Seperti hal nya pada sebagian warga di Simpang Segintung Kelurahan Kuala Pembuang II, Rabu (4/10).

PKK Berperan Penting Dalam Penggerak Ekonomi Keluarga

Penjabat Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kabupaten Seruyan periode 2023-2024, Ana Djainu'ddin Noor menyebutkan bahwa PPK mempunyai peran penting dalam penggerak ekonomi keluarga.

Kades Diminta Kolaborasi Memanfaatkan Potensi Desa

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor. Melalui Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Setda) Seruyan, Adhian Noor. Meminta agar kepala desa (kades) bisa berkolaborasi dalam memanfaatkan potensi yang dimiliki desa.

DPMDes Targetkan 2024 Seruyan Zero Desa Tertinggal

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMDes) setempat menargetkan pada tahun 2024 di kabupaten setempat sudah zero atau tidak ada lagi desa yang tertinggal.

Antisipasi Mahalnya Pakan Ternak dengan Memanfaatkan Bahan Baku Daerah

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Perikanan (Diskan) setempat membentuk Kelompok Kerja Pakan Mandiri (Pokkanri) Kabupaten Seruyan. Pembentukan tersebut juga ditandai dengan menggelar Fokus Group Discussion (FGD) di Aula Kantor Dinas Perikanan, Selasa (3/10).

Pembangunan Berkelanjutan, Pemkab Susun KLHS RPJMD dan RPJPD Seruyan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan menyusun Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) dan KLHS Rencana Pembangunan Jangan Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Seruyan.

DLHK Seruyan Paparkan Hasil Penyusunan Dokumen Profil Keanekaragaman Hayati

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Seruyan terus melakukan berbagai langkah dalam upaya pelestarian lingkungan hidup dan terpeliharanya keanekaragaman hayati diwilayah setempat.

Di Seruyan, Masih Ada 8 Desa Tertinggal

Dari 97 desa yang ada, sedikitnya ada sekitar 8 (delapan) desa yang ada di Kabupaten Seruyan yang masih berstatus desa tertinggal di tahun 2023.

Pemkab Monitoring Kegiatan Kepemudaan PKPM Seruyan di Yogyakarta

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Melalui Bagian Kesra Sekretariat Daerah (Setda). Terus melakukan monitoring terhadap kegiatan kepemudaan Perkumpulan Keluarga Pelajar Mahasiswa (PKPM) Seruyan yang ada di Yogyakarta

Penyambutan Pj Bupati Diawali Prosesi Lawang Sakepeng dan Tampung Tawar

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Menggelar kegiatan upacara atau apel gabungan Aparatur Sipil Negera (ASN) di lingkungan Pemkab Seruyan. Sekaligus penyambutan Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor.

Latest news

- Advertisement -spot_img