Muhammad Alfiat terpilih menjadi Formatur Ketua Umum Majelis Pimpinan Daerah Ikatan Cendekiawan Muslim Se-Indonesia Muda (ICMI MUDA) Kota Palangka Raya.
Kasus begal payudara yang terjadi dan dialami korban mahasiswa UPR berinisial L di Jalan B. Kotien, Kota Palangka Raya pada, Sabtu (23/4/2022) lalu mulai diseriusi oleh polisi.
Awas wanita yang berada di mana pun perlu waspada terhadap lingkungan sekitar. Khususnya bagi yang berjalan sendiri wajib berhati-hati. Sebab, aksi tindak kejahatan saat ini terus terjadi.
Ketua Harian Tim Satgas Covid-19 Kota Palangka Raya, Emi Abriyani mengungkapkan jika kasus konfirmasi positif Covid-19 di wilayah ini, sudah mulai melandai secara signifikan. Terlihat pada periode waktu 24 Maret-10 April, hanya ada penambahan 176 kasus saja dengan rata-rata data harian sekitar 10 sampai 15 kasus perhari.
Sesuai tujuan awal dibentuknya komunitas sepeda Gocapan (Gowes Cari Sarapan) yang ingin mengembangkan aktivitas olahraga bersepeda, salah satu komunitas sepeda ini bertekad konsisten berolahraga rekreasi.