33.2 C
Jakarta
Monday, November 25, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkabseruyan

28 Peserta Mudik Gratis Tahap Pertama Pemkab Seruyan Dilepas

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui Dinas Perhubungan (Dishub) tahun ini kembali mengadakan program mudik gratis angkutan lebaran Idulfitri 1445 Hijriah dengan rute Kuala Pembuang - Sampit.

Ketersediaan Bapok di Seruyan Dipastikan Aman untuk Lebaran

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan memastikan untuk harga dan ketersediaan kebutuhan bahan pokok (bapok) di Seruyan menjelang Idulfitri masih relatif aman.

Pj Bupati Seruyan Sebut Pengajar Muda Membantu Sektor Pendidikan

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, Bahrun Abbas menerima kunjungan dan silaturahmi dari pengajar angkatan ke-3 yang bertugas di Kabupaten Seruyan. Pertemuan dilangsungkan di rumah jabatan Pj Bupati setempat, Selasa (2/4).

Musrembang RPJPD, Rumuskan Arah Pembangunan Daerah Lebih Baik

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan Djainuddin Noor membuka Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrembang) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Seruyan Tahun 2025-2045 di Aula Bappeda Litbang, Senin (1/4) kemarin.

Transparansi Penggunaan APBD, Pemkab Teken Kerjasama dengan Perbankan

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan menjalin kerjasama dengan pihak perbankan. Hal itu ditandai dengan dilakukannya penandatanganan kesepakatan bersama dan kerjasama. Kesepakatan tersebut langsung dihadiri oleh Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor di Palangkaraya belum lama ini.

Harapkan Pasar Murah Bermanfaat untuk Masyarakat

Kegiatan pasar murah yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan dalam upaya pengendalian inflasi daerah diharapkan bisa memberikan manfaat bagi masyarakat. Khususnya pada bulan ramadan kali ini.

Membangun Daerah, Pemkab Seruyan Disarankan Gandeng Perusahaan Swasta

Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Tengah (Kalteng), Undang Mugopal menyarankan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan terkait kemajuan daerah, salah satunya agar bisa menggandeng pihak perusahaan swasta yang ada di kabupaten setempat.

Pj Bupati Sambut Kunjungan Kejati Kalteng di Seruyan

Kedatangan Kepala Kejaksaan Tinggi (Kejati) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Undang Mugopal beserta rombongan berkunjung di Kabupaten Seruyan turut disambut oleh Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor di Kantor Kejari Setempat, Senin (25/3).

Jadwalkan Sejumlah Agenda, Banmus DPRD Gelar Rapat dengan Pemkab Seruyan

Badan Musyawarah (Banmus) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan kembali menggelar rapat dengan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan, Senin (18/3).

Musrenbang Harus Bisa Mengutamakan Program Prioritas

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor diwakili oleh Asisten Perekonomian dan Pembangunan Sekretariat Daerah (Setda) Seruyan, Adhian Noor mengharapkan pelaksanaan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrembang) lebih mengutamakan program yang dianggap prioritas.

Latest news

- Advertisement -spot_img