31.7 C
Jakarta
Tuesday, April 22, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

#pemkabbarsel

Pemkab Fokus Salurkan Bantuan Terdampak Banjir

Pemerintah Kabupaten Barito Selatan (Barsel) selama penetapan status tanggap darurat banjir, meminta seluruh penjabat, baik dari kabupaten hingga desa untuk percepat penyaluran bantuan kepada masyarakat yang terdampak banjir.

Ditahan Kejati Kalteng, Lima PNS Dinkes Barsel Diberhentikan Sementara

Kepala Badan Kepegawaian dan Pengebangan Sumber Daya Munusia (BKPSDM) Barito Selatan, Markani menyatakan, lima orang PNS Dinas Kesehatan Barsel yang ditetapkan tersangka dan ditahan Kejati Kalteng, statusnya diberhentikan sementara dari PNS.

Jamin Kesehatan Masyarakat, Pemkab Teken Kesepakatan Bersama BPJS Kesehatan

Penjabat Bupati Barito Selatan (Barsel), Deddy Winarwan bersama Sekretaris Daerah (Sekda), Eddy Purwanto, menandatangani naskah kesepakatan bersama, antara Pemerintah Kabupaten Barito Selatan dengan Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, di Aula kantor Bupati Barito Selatan, Rabu (24/1).

Masyarakat Diminta Membuang Sampah sesuai Waktu

Dalam hal penangan sampah di Barsel, khususnya di Kota Buntok memang tidak ada kendala. Hal itu, dikarenakan petugasnya memang sudah ada yang bertugas melakukannya. Termasuk sarana dan pra sarana dalam menunjang juga sudah sangat memadai.

Pesatnya Pembangunan Daerah, Begini Kata Pj Bupati

Penjabat (Pj) Bupati Barito Selatan (Barsel), Deddy Winarwan meminta agar proses pengelolaan administrasi desa dapat dipertanggungjawabkan. Baik itu pemerintah desa juga harus menerapkan prinsip transparan, akuntabel dan humanis.

Pj Bupati Tegaskan ASN, P3K dan Honorer Dilarang Berpolitik Praktis

Pj Bupati Barsel, Deddy Winarwan menegaskan kepada seluruh pejabat ASN, P3K, dan honorer lingkup Pemkab Barsel agar bisa menjaga netalitas. Termasuk profesionalitas dan dilarang keras terlibat dalam politik praktis, seperti tertuang pada Pasal 18 UU Nomor 220 tahun 2023 tentang ASN.

Kantor KPU Barsel Banjir, Penyebabnya Ternyata karena Ini

Banjirnya Kantor KPU Barsel diakibatkan tersumbatnya drainase. Untuk menjaga terjadinya banjir terulang kembali, Pj. Bupati Brasel, Deddy Winarwan sudah memerintahkan Dinas Perkimtan dan Dinas PUPR setempat, untuk melakukan pembersihan drainase yang tersumbat.

Kinerja Instansi Pemerintah, Berdampak pada Penilaian Pusat

Ada sembilan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Barito Selatan (Barsel), yang mendapatkan penghargaan Penjabat (Pj) Bupati Barito Selatan (Barsel), Deddy Winarwan. Penghargaan didapat usai prestasi Pj Bupati Barsel, dalam laporan hasil evaluasi akuntabilitas kinerja instansi pemerintah. Naiknya hasil evaluasi kinerja tersebut baik tingkat pusat hingga tingkat provinsi pada awal tahun 2024.

Pimpin Apel Besar, Pj Bupati Minta ASN Perbaiki Kinerja

Memasuki awal tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Barito Selatan (Barsel) menggelar apel besar awal tahun di Halaman Kantor Bupati setempat. Apel awal tahun ini, diikuti seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) dipimpin Penjabat (Pj) Bupati Barito Selatan, Deddy Winarwan, sekaligus menyampaikan amanat mengawali tahun 2024 terkait kinerja pemerintah daerah.

Pemkab Barsel Fokuskan Penanganan Daerah Rawan Pangan

Demi mengurangi daerah rentan rawan pangan, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Barito Selatan (Barsel) melalui Dinas Ketahanan Pangan Pertanian dan Perikanan (DKP3) setempat, menyalurkan bantuan beras kepada masyarakat Desa Mahajandau, Kecamatan Dusun Hilir, beberapa waktu lalu.

Latest news

- Advertisement -spot_img