Pengadilan Agama (PA) Nanga Bulik resmi meluncurkan inovasi layanan informasi publik berbasis WhatsApp Chatbot bernama BAKTI (Bot Asisten Komunikasi dan Tanya Informasi), Senin (22/12/2025).
Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), masyarakat di wilayah Kabupaten Lamandau mulai mengeluhkan kondisi antrean pengisian BBM di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) yang kian mengul