32.2 C
Jakarta
Wednesday, April 2, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

#karya

Ekshibisi Karya Tokoh Legendaris The Yeats Sisters: Irlandia Rayakan Kiprah Perempuan dalam Seni

IRLANDIA memperingati Hari St Brigid tiap 1 Februari. Pada momen itu, kreativitas dan capaian budaya perempuan Irlandia dirayakan. Irlandia tahu benar cara untuk merayakan capaian artistik perempuan. Negara yang dijuluki Emerald Isle karena hamparan rumput hijau nan indah itu merayakannya dalam berbagai program acara. Tradisi tersebut telah dilakukan Kedutaan Besar dan Konsulat Irlandia di seluruh dunia sejak 2018.

Tingkatkan Percaya Diri, PSLI Ajak Pelajar Pamerkan Karya

Pasar Seni Lukis Indonesia (PSLI) di Jatim Expo Surabaya, yang berlangsung pada 8-17 November, bukan hanya menjadi panggung bagi perupa profesional. Para pelajar juga turut serta memamerkan karya mereka, menambah warna dan semangat di acara ini.

Sumpah Pemuda 2024: 10 Tahun Bermukim di New York, Entang Wiharso Fokus Ciptakan Karya Jujur

BANYAKNYA museum, galeri, universitas, kurator, hingga kritikus membuat seniman sangat pas menjadikan New York, Amerika Serikat, sebagai rumah. Begitu juga dengan perupa Entang Winarso.

Karya Anak Bangsa Warnai Kunjungan Paus: Maung Jadi SCV 1, Kursi Paus dari Semarang

GEMURUH sorak 90 ribu lebih umat Katolik menggema di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, saat Paus Fransiskus tiba. Paus berganti mobil, dari Innova Zenix menuju Maung MV3. Mobil karya PT Pindad tersebut sudah dimodifikasi menjadi Pope Mobile.

Latest news

- Advertisement -spot_img