29.5 C
Jakarta
Wednesday, October 8, 2025

TAG

Kalteng

Atlet Angkat Besi Kalteng Raih Emas di Kejurnas Youth 2024, PB PABSI Berikan Pesan Ini

Prestasi gemilang kembali diraih oleh atlet angkat besi Kalimantan Tengah (Kalteng). I Putu Varel Janovan, berhasil mengharumkan nama Kalteng dengan meraih medali emas pada Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Angkat Besi Youth U-15 dan U-17 Pupuk Indonesia 2024.

Pemprov Kalteng Gelar Rakor Penyusunan RKP DBH DR

Sekretaris Daerah (Sekda) Kalimantan Tengah (Kalteng) Nuryakin melalui Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Kalteng Sri Widanarni membuka kegiatan rapat koordinasi (Rakor) penyusunan rancangan kegiatan dan penganggaran (RKP) Dana Bagi Hasil Dana Reboisasi (DBH- DR)di Hotel Aquarius Palangkaraya, Selasa (6/8).

Gelar Tabligh Akbar Hari Jadi Kabupaten Lamandau, Lilis Berharap Begini

Memperingati Hari Jadi Ke-22 Kabupaten Lamandau, Pemerintah Kabupaten Lamandau baru saja menggelar Tabligh Akbar dengan menghadirkan penceramah kondang Ustaz Riza Muhammad.

Seluruh Kader Gerindra Diminta All Out Menangkan Agustiar Sabran di Pilgub Kalteng

Anggota Komisi III DPR RI Agustiar Sabran maju dalam bursa calon gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) dalam Pemilihan Umum Daerah (Pilkada) 2024, dari Partai Gerindra. Agustiar Sabran mendapat dukungan dari Partai Gerindra lewat mekanisme resmi Mahkamah Partai Gerindra. Hal itu dikatakan Ketua Mahkamah Partai Gerindra Habiburokhman.

Tingkat Respon Terhadap Polling Calon Gubernur Kalteng Cukup Tinggi

Polling bursa calon gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) periode 2024-2029 yang diinisiasi prokalteng.jawapos.com terus mendapat respon yang cukup tinggi dari pembaca. Dengan antusiasme yang tinggi, pembaca aktif memberikan jajak pendapatnya. Hingga saat ini, persaingan antar calon semakin ketat dengan menempatkan Tugiyo Wiratmojo berada di puncak perolehan suara terbanyak.

Soal Tuntutan Plasma Jadi Sorotan Dewan, Pj Bupati Seruyan Bilang Begini

Permasalahan yang terjadi terhadap perusahaan di daerah pemilihan (Dapil) III terkait dengan tuntutan masyarakat mengenai plasma 20 persen, menjadi perhatian serius Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan.

Pemerintah Diminta Segera Atasi Permasalahan Tuntutan Masyarakat Soal Plasma

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan meminta kepada pemerintah daerah setempat agar segera mengatasi permasalah di daerah pemilihan (Dapil) III. Khususnya terkait dengan tuntutan masyarakat terhadap plasma 20 persen.

Masyarakat Adat Miliki Peran dalam Perkembangan Pembangunan

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor melalui Asisten Perekonomian dan Pembangunan Atau Asisten II Sekretariat Daerah (Setda) Seruyan, Adhian Noor menyebutkan jika masyarakat adat punya peran dalam perkembangan pembangunan.

Apresiasi Putra Putri Pariwisata Nusantara 2024, Disbudpar Kalteng Berharap Begini

Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Adiah Chandra Sari menghadiri Grand Final Putra Putri Pariwisata Nusantara 2024 di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Jakarta, Sabtu (27/7/2024).

Wacana Duet Koyem – SKY di Pilgub Kalteng, Pengamat Politik Prediksikan Begini

Kabar Pasangan Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Kalimantan Tengah (Kalteng) Nadalsyah berpasangan dengan Sekretaris DPD Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) Kalteng Sigit Karyawan Yunianto (SKY) di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalteng mulai mencuat.

Latest news