33.1 C
Jakarta
Friday, April 26, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

DPD RI

Menyongsong Pemilu 2024, Teras Narang: Pemilih Harus Cerdas dan Aktif

Anggota DPD RI Agustin Teras Narang bersama Ketua Umum Majelis Sinode Gereja Kalimantan Evangelis (MS GKE) Pdt Dr Simpon F Lion, M.Th., dan Sekretaris Umum Pdt Satria, S.Th., berbincang di sela agenda sidang III MS GKE, Kamis (21/9/2023), di Kasongan.

Komite II DPD Tindaklanjuti Pembangunan Bendungan Margatiga

Komite II DPD RI melakukan rapat kerja dalam rangka advokasi menindaklanjuti aspirasi petani terdampak Bendungan Margatiga di Kabupaten Lampung Timur, Provinsi Lampung, Senin, (18/9/2023).

Komite II DPD RI Melakukan Pengawasan Tentang Pangan di Pulang Pisau

Konferensi tingkat tinggi Negara-negara Asia Tenggara (ASEAN) yang akan digelar di Jakarta pada 5-7 September 2023 ini, salah satunya membahas soal perubahan iklim dan pangan. Kabarnya, akan diambil kesepakatan yang menyangkut pengamanan stok pangan termasuk beras.

Teras Narang Beberkan Perubahan Konstitusi Amandemen

Anggota DPD RI, Agustin Teras Narang menyampaikan perubahan konstitusi, amandemen UUD NRI 1945. Di antaranya juga dipengaruhi oleh reformasi yang dipimpin oleh gerakan mahasiswa dalam Bincang Kebangsaan bersama Majelis Jemaat GKE Sakatik, Rabu (30/8/2023). Perubahan dari negara otoriter dan praktik distorsi yang menjauhkan Indonesia dari amanat penderitaan rakyat.

Teras Narang Lepas Tim Ekspedisi Kahayan Dalam Membawa Pesan Pelestarian

Anggota DPD RI, Agustin Teras Narang dengan gembira turut melepas Tim Ekspedisi Kahayan II 2023 dari Mapala Comodo Fakultas Ekonomi Universitas Palangka Raya, Minggu pagi (6/8/2023).

Pemilu 2024 Tetap Terbuka, Teras Narang: Saya Apresiasi MK

Anggota DPD RI Agustin Teras Narang memberikan apresiasi dan tentu menghormati terhadap putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tentang sistem pemilu 2024 tetap terbuka.

Teras Narang Sebut Perlu Payung Hukum Soal Tata Kelola SDA

Anggota DPD RI Agustin Teras Narang mengatakan, ada 17 regulasi terkait sistem pengelolaan sumber daya alam yang tersebar di lingkungan hidup, agraria, kehutanan, pertanian dan perkebunan, pertambangan dan energi, wilayah pesisir, kelautan, dan perikanan.

Teras Narang Sebut Politik Integritas Kunci Pemilu Berintegritas

Politik integritas adalah kunci pemilu yang berintegritas dan demokratis. Untuk itu para pemilih pemula, khususnya generasi Z, juga mesti cerdas dan berintegritas. Hal ini dikatakan Anggota DPD RI, Agustin Teras Narang dalam Seminar Nasional kolaborasi Fakultas Hukum dengan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Kristen Indonesia, baru-baru ini.

Teras Narang: Renungi Makna Hakiki 5 Sila

Anggota DPD RI Agustin Teras Narang mengatakan pada tanggal 1 Juni rakyat Indonesia merayakan Hari Pancasila. Tentu disaat itu sewajarnya sebagai warga negara Indonesia hendaknya merenung sejenak tentang makna hakiki dari 5 sila secara baik dan benar, serta adil.

Teras Narang Sebut Perlindungan Hak Cipta Penting Diperhatikan

Anggota DPD RI, Agustin Teras Narang mengatakan, sebagian orang kerap tidak paham betapa pentingnya penguatan dan perlindungan hukum desain industri, sehingga tak jarang kalah oleh plagiasi dalam industri.

Latest news

- Advertisement -spot_img