Komedian Alfiansyah alias Komeng telah resmi menjadi anggota DPD RI periode 2024-2029 usai dilantik di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10).
Sidang Paripurna pelantikan atau sumpah janji Anggota DPR, DPD dan MPR RI periode 2024-2029 digelar hari ini, Selasa (1/10). Sebanyak 580 anggota dewan terpilih berdasarkan ketetapan Komisi Pemilihan Umum (KPU) akan melakukan pengucapan sumpah atau janji Anggota DPR, yang akan dipandu oleh Ketua Mahkamah Agung (MA).
PROKALTENG.CO - Komedian Komeng berhasil meraih persentase suara yang sangat mengejutkan dalam perolehan suara Pemilihan Umum Dewan Perwakilan Daerah (DPD) di Jawa Barat.
Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PDI-Perjuangan Kalimantan Tengah, Sigit Karyawan Yunianto (SKY) menanggapi soal mundurnya salah satu kader PDI-Perjuangan, Andina Theresia Narang dari anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)Â Provinsi Kalteng periode 2019-2024.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menetapkan hasil rekapitulasi verifikasi faktual tahap satu bagi bakal calon (bacalon) Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Republik Indonesia (RI) Daerah Pemilihan (Dapil) Kalteng.
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) merilis hasil perbaikan rekapitulasi verifikasi administrasi syarat dukungan bakal calon dewan perwakilan daerah (DPD) daerah pemilihan Kalteng.