Beragam kisah tentang cinta dan maut di tangan Anton tersaji tidak berlebihan, sangat wajar, dan terasa akrab. Di situlah nilai keberhasilan aspek filsafat berperan, mencerahkan pembaca, bukan malah membuat ngeri dan menjadikan kening berkerut-kerut. Takut bukan kepalang.
Irisan antara yang tradisi dan modern, klasik dan kontemporer, lokal dan nonlokal, fana dan baka, berseliweran menjadi bayangan dalam konflik domestik yang dialami oleh banyak persona.
Abdul Ghoffar merekomendasikan untuk merekonstruksi pengisian kekosongan jabatan presiden dengan memperhatikan tiga prinsip: prinsip demokrasi, prinsip sistem presidensial, dan prinsip negara hukum.
Dilema dari kumpulan cerpen terjemahan ini terdapat dalam bahasa terjemahan yang masih membutuhkan pembacaan berulang-ulang untuk sampai pada nuansa dan rasa dalam cerita.
LOGIKA dan bahasa adalah dua hal yang tidak bisa dipisahkan. Dalam proses berlogika, tanpa disadari kita telah menggunakan bahasa karena kita berusaha memahami sesuatu dengan cara berpikir. Plato dan Aristoteles mengatakan bahwa berpikir adalah berbicara dengan diri sendiri di dalam batin.
BUKU "Muslimah Teladan Sepanjang Sejarah" adalah sebuah harta karun yang menggambarkan perjalanan inspiratif para muslimah dalam membangun akhlak yang mulia. Dalam buku ini, kita diajak untuk merenung dan mengambil pelajaran dari kisah-kisah hidup mereka yang telah menjunjung tinggi nilai-nilai kebaikan, ketekunan, dan kebijaksanaan.
Mariana Enriquez menjadi tour guide dengan sudut pandang orang ketiga serbatahu, mengajak pembaca merasai ketiak kota dengan segala apak dan daki yang tersembunyi secara detail.
LABEL karya fiksi dalam novel memang membuat novel terkesan karya yang tidak faktual. Namun, dengan label fiksi itulah novel justru mampu mengungkapkan kejujuran tanpa ada ”ketakutan-ketakutan”. Kejujuran inilah yang saya tangkap dari novel mutakhir Tere Liye yang berjudul Tanah Para Bandit.