Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kamaruddin Makalepu mengatakan pihaknya masih menunggu penetapan formasi CPNS dan PPPK dari pemerintah pusat tersebut.
Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) mendapat penghargaan dari Kantor Regional VIII Badan Kepegawaian Negara (BKN).
Sebanyak 16 peserta yang dinyatakan lulus seleksi administrasi pada lelang atau seleksi terbuka tiga jabatan pimpinan tinggi (JPT) Pratama siap bersaing ke tahap selanjutnya, untuk memperebutkan kursi kepala dinas.
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) setempat melakukan Tes Computer Assisted Test (CAT) seleksi penerimaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) selama 6 hari mulai tanggal 10 -16 November 2023.