25.6 C
Jakarta
Saturday, November 23, 2024

Tenaga Pendidik Diingatkan Pentingnya Tertib Administrasi

KUALA PEMBUANG, PROKALTENG.CO – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, Bahrun Abbas. Mewakili Pj Bupati Seruyan, Djainu’ddin Noor. Mengingatkan kepada seluruh tenaga pendidik di Kabupaten Seruyan tentang pentingnya tertib administrasi.

Hal itu disampaikan Pj Sekda Seruyan saat menghadiri sekaligus melaunching Proyek Perubahan Strategis Pengembangan Kualitas Guru Berbasis Digital, di Kabupaten Seruyan atau disingkat BARIGAS di salah satunya hotel ternama di Kotawaringin Timur, Rabu (6/12).

Usai menutup kegiatan sosialisasi pelaporan administrasi gaji guru ASN atau honorer dan pelaporan SPT tahunan itu, Pj Sekda juga berharap kepada seluruh peserta sosialisasi mampu memahami apa yang sudah disampaikan para pemateri.

“Tentunya tidak hanya itu akan tetapi juga sekaligus mengimplementasikan kepada seluruh guru, baik guru ASN maupun tenaga guru honorer yang ada di sekolahannya masing-masing,” kata Bahrun Abbas.

Baca Juga :  Jaga Data Kependudukan

Dijelaskan dia, sebagaimana yang sudah disampaikan pemateri. Bahwa intinya wajib tertib administrasi baik itu terkait pelaporan SPT tahunan maupun terkait administrasi penggajian guru ASN.

“Karena pada hakikatnya tertib administrasi hanya akan bisa jadi budaya jika semua pihak di sekolah menganggapnya bukan sebagai beban. Namun lebih kepada perjalanan agar bisa menjadi guru yang profesional,” pungkasnya. (ais/ind)

KUALA PEMBUANG, PROKALTENG.CO – Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, Bahrun Abbas. Mewakili Pj Bupati Seruyan, Djainu’ddin Noor. Mengingatkan kepada seluruh tenaga pendidik di Kabupaten Seruyan tentang pentingnya tertib administrasi.

Hal itu disampaikan Pj Sekda Seruyan saat menghadiri sekaligus melaunching Proyek Perubahan Strategis Pengembangan Kualitas Guru Berbasis Digital, di Kabupaten Seruyan atau disingkat BARIGAS di salah satunya hotel ternama di Kotawaringin Timur, Rabu (6/12).

Usai menutup kegiatan sosialisasi pelaporan administrasi gaji guru ASN atau honorer dan pelaporan SPT tahunan itu, Pj Sekda juga berharap kepada seluruh peserta sosialisasi mampu memahami apa yang sudah disampaikan para pemateri.

“Tentunya tidak hanya itu akan tetapi juga sekaligus mengimplementasikan kepada seluruh guru, baik guru ASN maupun tenaga guru honorer yang ada di sekolahannya masing-masing,” kata Bahrun Abbas.

Baca Juga :  Jaga Data Kependudukan

Dijelaskan dia, sebagaimana yang sudah disampaikan pemateri. Bahwa intinya wajib tertib administrasi baik itu terkait pelaporan SPT tahunan maupun terkait administrasi penggajian guru ASN.

“Karena pada hakikatnya tertib administrasi hanya akan bisa jadi budaya jika semua pihak di sekolah menganggapnya bukan sebagai beban. Namun lebih kepada perjalanan agar bisa menjadi guru yang profesional,” pungkasnya. (ais/ind)

Terpopuler

Artikel Terbaru