Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) bakal menggelar Pelantikan Pejabat Sementara Bupati dan penyerahan surat keputusan (SK) perpanjangan pejabat Bupati atau Wali Kota di Kalteng, Rabu (25/9). Hal itu berdasarkan surat undangan dari Pemprov Kalteng yang diterima media ini pada, Selasa (24/9).
Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Sugianto Sabran menanggapi sosok yang diharapkan memimpin Kota Palangkaraya pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Palangkaraya 2024.
Bakal Calon (bacalon) Wali Kota Palangkaraya Rojikinnor mengikuti tahapan tes wawancara di Kantor Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Kalimantan Tengah (Kalteng). Tes tersebut, sebagai salah satu langkah dalam proses pencalonannya di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Palangkaraya 2024.
Sekretaris Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Kalteng Junaidi menanggapi terkait dorongan kepada dirinya dari internal partai untuk maju sebagai Calon Wali Kota Palangkaraya pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) makin optimistis untuk mengajukan Junaidi menjadi salah satu kandidat calon Wali Kota Palangkaraya dalam kontestasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Wali Kota Banjarmasin, Ibnu Sina menganggap kemunculan teror geng-geng di kotanya akibat pengaruh negatif media sosial.
Gerombolan remaja dan pemuda ini pengin diakui sebagai jagoan dengan meniru-niru tawuran di kota lain.
Penyidik Subdit III Tindak Pidana Korupsi (Tipidkor) Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan penyelidikan (lidik) dugaan korupsi pengadaan pembebasan lahan pembangunan rumah dinas jabatan Wali Kota Banjarmasin tahun anggaran 2022.
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Nuryakin menyebutkan nama 10 Pejabat (Pj) Bupati dan Wali Kota Palangkaraya yang ditunjuk oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) untuk dilantik, Senin (25/9) di Aula Jayang Tingang Kantor Gubernur Kalteng.
Menjelang berakhirnya masa jabatan bupati dan wali kota di sembilan kabupaten serta satu kota di Kalteng, ternyata telah beredar nama-nama Pj melalui aplikasi whatsapp. Pesan berantai tersebut, mengungkapkan enam nama pejabat kabupaten atau kota di Kalimantan Tengah (Kalteng) yang ditunjuk oleh Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Sigit K Yunianto (SKY) mengungkapkan setiap pemimpin memiliki kelemahan masing-masing. Ini ia utarakan saat dimintai tanggapannya soal lima tahun kepemimpinan Wali Kota Palangkaraya, Fairid Naparin.