Suasana halaman kantor Kecamatan Pangkalan Lada berubah semarak saat acara Peken Gayeng menandai berakhirnya seluruh rangkaian peringatan HUT ke-21 Kecamatan Pangkalan Lada, Sabtu (25/10).
Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Barat (Kobar) mendorong pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) untuk terus berkembang dan beradaptasi dengan pesatnya pertumbuhan pasar dadakan serta dominasi pedagang online.