32.5 C
Jakarta
Wednesday, April 23, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

Stunting

11 Desa di Katingan Menjadi Prioritas dalam Penanganan Stunting

Prevalensi stunting di Kabupaten Katingan saat ini telah mencapai 34 persen. Pada tahun anggaran 2024, semua pihak diingatkan agar penanganan stunting di Kabupaten Katingan harus diselesaikan, dan mampu mencapai target nasional sebesar 14 persen.

Stunting di Pulang Pisau Berhasil Turun

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pulang Pisau melaksanakan kegiatan rembuk stunting tahun 2024. Kegiatan yang dilaksanakan di Aula Bapperida Kabupaten Pulang Pisau, Selasa (30/4) dihadiri Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani serta perangkat daerah di lingkup Pemkab Pulang Pisau.

Optimalisasi Upaya Penurunan Stunting, Pemkab Kuatkan Koordinasi

Penjabat Bupati Lamandau, Lilis Suriani meminta instansi terkait di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau untuk segera melakukan koordinasi terkait optimalisasi upaya penurunan kasus stunting di Lamandau.

Upaya Atasi Stunting, Hermon Tegaskan Begini

Guna penurunan stunting, Pemkab Barito Utara memiliki tanggung jawab besar untuk mengatasi masalah stunting. Sebab tidak berdampak kepada kesehatan, akan tetapi juga memiliki dampak besar pada pendidikan ekonomi dan perkembangan sosial.

Komitmen Bersama dalam Upaya Penurunan Stunting

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan melalui dinas terkait lainnya akan terus berkomitmen dalam melakukan upaya menurunkan stunting di kabupaten setempat.

Terus Upayakan Penurunan Stunting Secara Komprehensif

Berbagai langkah dilakukan pemerintah daerah dalam berkomitmen mengatasi penurunan angka stunting. Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Penelitian dan Pengembangan (Bappedalitbang) Kota Palangkaraya, menggelar Rapat Koordinasi Tim Percepatan Penurunan Stunting Kota Palangkaraya, di Ruang Rapat Peteng Karuhei II Kantor Wali Kota Palangkaraya, Senin (29/4) pagi

Lampaui Angka Rata-rata Nasional, Kalteng Turunkan Prevalensi Stunting 3,4%

Tren penurunan prevalensi stunting di Kalimantan Tengah (Kalteng) mengalami peningkatan yang cukup signifikan dari tahun ke tahun.

Legislator Ini Tekankan Penanganan Stunting secara Maksimal

Waket II DPRD Mura, Rahmanto Muhidin menyampaikan, penanganan stunting merupakan suatu langkah penting yang harus dilakukan pemerintah, untuk memastikan pelaksanaan rencana kegiatan intervensi pencegahan dan penanganan stunting, dilakukan secara konvergen/ terpusat, terpadu, terkoordinasi oleh berbagai lintas sektor.

Sekda Kalteng: Optimalkan Akselerasi Penurunan Stunting di Kalteng

Dua kabupaten di Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menjadi lokasi uji petik pelaksanaan evaluasi akselerasi penurunan stunting atau tengkes.

Dukung Percepatan Penurunan Stunting di Kalteng, Begini Kata Nuryakin

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalteng H. Nuryakin menghadiri Entry Meeting Evaluasi Akselerasi Penurunan Stunting Tahun 2024 Provinsi Kalimantan Tengah secara virtual dari Ruang Kerja Sekda Provinsi Kalteng, Kamis (18/4/2024).

Latest news

- Advertisement -spot_img