27.8 C
Jakarta
Saturday, July 27, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Seruyan

AKBP Han’s Itta Papahit Gantikan AKBP Priyo Purwanto Jabat Kapolres Seruyan

Jabatan Kapolres Seruyan resmi berganti. AKBP Han's Itta Papahit putra daerah  Kalimantan Tengah (Kalteng) dipercaya menjabat sebagai Kapolres Seruyan yang baru, menggantikan AKBP Priyo Purwanto.

Tak Bisa Renang, Lalu Tenggelam, Bocah 6 Tahun Ditemukan Meninggal Dunia

Upaya Tim SAR Gabungan mencari korban tenggelam membuahkan hasil. Korban yang tenggelam itu bernama M. Ifni Fadilah (6).  Dia ditemukan di Sungai Seruyan, Desa Tanjung Hara, Kecamatan Danau Seluluk, Kabupaten Seruyan, dalam keadaan meninggal dunia, Jumat, (19/7/2024).

Pengedar Obat Mabuk Massal di Sembuluh, Akhirnya Ditangkap Polisi

Kasus mabuk massal yang terjadi di Desa Sembuluh II, Kecamatan Danau Sembuluh, Kabupaten Seruyan kini telah memasuki babak baru. Polres Seruyan kini telah berhasil menangkap satu orang pelaku berinisial EB yang diduga kuat sebagai pengedar obat yang menyebabkan sejumlah warga mengalami mabuk bersamaan dan berhalusinasi.

KNPI Miliki Peran Strategis dalam Membangun Daerah

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor diwakili Asisten Perekonomian dan Pembangunan atau Asisten II Sekretariat Daerah (Setda) Seruyan, Adhian Noor menyebutkan bahwa organisasi Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) kabupaten setempat memiliki peran strategis dalam membangun daerah.

Pj Bupati Seruyan Buka Bintek Penilaian Kinerja PNS

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor membuka secara resmi kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) penilaian kinerja Pegawai Negeri Sipil (PNS) lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan di Hotel Ibis Styles Gajah Mada, Jakarta, Kamis (11/7).

Tak Hanya Lumpuhkan Api, Petugas Damkar Dilatih Trampil Jinakkan Ular

Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Seruyan terus berupaya dalam meningkatkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) dengan menggelar pelatihan simulasi.

Bikin Gempar! Puluhan Warga Sembuluh Mabuk-mabukan, Hingga Dirujuk ke RS

Warga Desa Sembuluh II Kecamatan Danau Sembuluh Kabupaten Seruyan sontak dibuat geger adanya puluhan warga setempat dalam kondisi mabuk. Tidak hanya itu, aksi atau kelakuan aneh yang dilakukan akibat efek mabuk itu pun sempat menyita perhatian warga sekitar.

Masyarakat Diimbau Gunakan Wifi Publik dengan Baik

Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor melalui Kepala Dinas Komunikasi Informatika Statistik dan Persandian atau Diskominfosandi, Reson Rusdianto mengimbau agar masyarakat dapat memanfaatkan layanan wifi publik gratis dengan baik.

Pj Sekda Seruyan Tinjau Sentra IKM di Desa Sungai Undang

Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Seruyan, Bahrun Abbas meninjau bangunan Sentra Industri Kecil Menengah (IKM) di Desa Sungai Undang, Kecamatan Seruyan Hilir, Jum'at (5/7).

Pemkab Diminta Prioritaskan Pembangunan Tiga Jembatan di Wilayah Hulu

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seruyan, Atinita meminta Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan dapat memprioritaskan perbaikan atau pembangunan terhadap tiga titik jembatan yang ada di kecamatan wilayah hulu.

Latest news

- Advertisement -spot_img