Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Nuryakin mengapresiasi atas diselenggarakannya kegiatan Lailatul Ijtima oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (NU) Provinsi Kalteng.
Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalteng, Nuryakin menyaksikan secara langsung serah terima jabatan dan penandatanganan berita acara 8 orang pejabat pada 5 Biro di Setda Kalteng.
Usai melaksanakan cuti Umroh selama 15 hari, Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Kalteng H. Nuryakin kembali memimpin Apel Pagi di Lingkup Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Kalteng, bertempat di Halaman Kantor Gubernur Kalteng, Senin (6/2/2023).