Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), telah menyerahkan surat rekomendasi kepada sejumlah bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang akan maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) telah mengumumkan daftar bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang diusung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Bakal Calon Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Abdul Razak dan Bakal Calon Wakil Gubernur Perdie M Yoseph kini resmi menerima dukungan B1 KWK dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Perindo untuk maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Ketua Umum Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar, menyerahkan sejumlah surat rekomendasi kepada bakal calon kepala daerah yang akan diusung oleh PKB pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024.
Menjelang pelaksanaan pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024, Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar latihan Pra Operasi (Latpraops) Mantap Praja Telabang 2024 dari tanggal 14 hingga 16 Agustus 2024.
Wakil Ketua Bidang Ideologi dan Kaderisasi DPD PDI-P Kalteng, Yohannes Freddy Ering, mengungkapkan bahwa hingga saat ini Alfian Mawardi belum secara resmi mengajukan surat pengunduran diri ke PDI-P Kalteng.
Partai Demokrat secara resmi mengumumkan dukungan untuk bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Kalimantan Tengah (Kalteng) menjadi salah satu provinsi yang terdaftar dalam daftar calon yang diusung, dengan pengumuman dilakukan pada Kamis (15/8).
Meski terjadi perubahan kepemimpinan di tingkat pusat Partai Golkar, dengan mundurnya Airlangga Hartarto dari jabatan Ketua Umum dan digantikan oleh Plt. Agus Gumiwang, Golkar Kalimantan Tengah (Kalteng) tetap berpegang pada daftar calon kepala daerah yang telah diratifikasi sebelumnya.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) telah mengumumkan calon-calon yang akan diusung dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Sekretaris DPP PDI-P, Hasto Kristiyanto, mengungkapkan nama-nama bakal calon kepala daerah dan wakil kepala daerah yang akan diusung.
Kepala Badan Kesbangpol Provinsi Kalimantan Tengah, Katma F. Dirun, menghadiri Rapat Koordinasi Bidang Operasional Polda Kalteng untuk membahas kesiapan pengamanan tahapan pemilihan gubernur/wakil gubernur, bupati/wakil bupati, dan wali kota/wakil wali kota yang akan dilaksanakan secara serentak di Provinsi Kalimantan Tengah tahun 2024.