Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Menyampaikan tanggapan dan jawaban Bupati Seruyan. Terhadap pemandangan umum fraksi-fraksi DPRD Kabupaten Seruyan. Terkait dengan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Laporan Pertanggungjawaban Pelaksanaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun 2023.
Puluhan atlet kontingen dari Kabupaten Seruyan akan ikut berlaga pada ajang Pra Pekan Olahraga Pelajar Nasional (Popnas) tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dengan mengikuti 7 Cabang Olahraga (Cabor) yang diperlombakan.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan menanggapi terkait masukan dari Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat untuk pembangunan infrastruktur jembatan yang ada di kecamatan wilayah hulu.
Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor. Diwakili Pj Sekretaris Daerah (Sekda), Bahrun Abbas. Mengapresiasi kegiatan penanaman pohon yang dilakukan oleh aparat kepolisian setempat di Politeknik Seruyan, Kamis (27/6).
Masyarakat yang terdampak bencana juga menjadi salah satu yang diperhatikan oleh Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Melalui dinas terkaitnya. Termasuk tempat tinggal atau rumah warga yang terdampak bencana.
Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor. Melalui Kepala Dinas Pendidikan (Disdik) Kabupaten Seruyan, Rusdi Hidayat. Mengingatkan kepada pihak sekolah terhadap penggunaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Melalui instansi dan dinas terkait, akan terus berupaya  memaksimalkan pelayanan dengan memanfaatkan teknologi dan digitalisasi.
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Seruyan. Melalui dinas terkaitnya benar-benar komitmen dalam memperhatikan masyarakat setempat. Hal itu dibuktikan dengan diserahkannya bantuan rumah terdampak bencana kepada warga penerima bantuan.
Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin Noor. Menerima tamu dari Petugas Pemutakhiran Data Pemilih atau disingkat Pantarlih. Untuk melakukan pencocokan dan penelitian (Coklit) data pemilih bertempat di Rumah Jabatan Bupati setempat, Senin (24/6).
Penjabat (Pj) Bupati Seruyan, Djainuddin diwakili Asisten Administrasi Umum atau Asisten III Sekretariat Daerah (Setda) Seruyan, Sugian Noor. Menghadiri kegiatan pelantikan Petugas Pemutakhiran Data Pemilih atau Pantarlih di Gedung Serbaguna Kuala Pembuang, Senin (24/6).