26.3 C
Jakarta
Wednesday, April 23, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

Pemkab Lamandau

Disdukcapil Lamandau Luncurkan Salam Genit, Layanan Cepat Tanpa Antre

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Lamandau meluncurkan program inovatif ‘Salam Genit’ yang menjanjikan pelayanan cepat dan efisien bagi masyarakat. Melalui program ini, Disdukcapil berkomitmen memberikan layanan administrasi kependudukan yang selesai dalam waktu 30 menit.

Perayaan Natal dan Tahun Baru di Lamandau Berjalan Kondusif

Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim, mengapresiasi kinerja Polres Lamandau, Kodim 1017/Lmd, dan instansi lain atas keberhasilan menjaga keamanan selama perayaan Natal dan Tahun Baru 2025.

Lamandau Raih Penghargaan Bergengsi di Bidang Pelayanan Publik dan Digitalisasi

Pemerintah Kabupaten Lamandau meraih penghargaan bergengsi atas prestasinya dalam pelayanan publik dan elektronifikasi transaksi pemerintah daerah.

Wisata Sungai Setongah Jadi Pilihan Utama Liburan Akhir Tahun

Wisata Sungai Setongah yang terletak di Kecamatan Delang, Kabupaten Lamandau, Kalimantan Tengah, telah menjadi destinasi favorit untuk liburan akhir tahun. Antrean panjang kendaraan yang mengular sejak pagi terlihat jelas, menunjukkan tingginya minat pengunjung yang ingin menikmati keindahan alam di lokasi tersebut.

Hadapi Musim Hujan, Said Salim Ajak Warga Lamandau Tingkatkan Kewaspadaan

Pesta rakyat di Bundaran Rusa, Senin malam (31/12), berlangsung meriah meski diwarnai pesan penting dari Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim.

Ribuan Warga Lamandau Padati Bundaran Rusa Sambut Tahun Baru 2025

Ribuan warga Kabupaten Lamandau memadati Bundaran Rusa pada Selasa malam (31/12/2024) untuk merayakan pesta rakyat dalam rangka menyambut tahu

Ramah Tamah Tahun Baru, Pemkab Lamandau Tekankan Kebersamaan

Pemerintah Kabupaten Lamandau menggelar acara ramah tamah pada Selasa malam (31/12) untuk merayakan pergantian tahun 2024 ke 2025.

Pentingnya Kerja Sama dan Gotong Royong Dalam Membangun Daerah

Dalam suasana khidmat, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau menutup tahun 2024 dengan menggelar malam muhasabah dan doa bersama untuk anak bangsa.

Pemkab Lamandau Berhasil Pertahankan Predikat Zona Hijau Pelayanan Publik

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamandau mendapatkan penghargaan atas keberhasilannya dalam mematuhi standar pelayanan publik. Penghargaan ini diserahkan kepada Penjabat (Pj) Bupati Lamandau, Said Salim, dalam acara selebrasi hasil survei kepatuhan pelayanan publik Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) tahun 2024.

Meriahkan Tahun Baru, Lamandau Gelar Hiburan dan Doa Bersama

Perayaan malam tahun baru di Kabupaten Lamandau berlangsung meriah dengan berbagai acara yang digelar di Bundaran Rusa pada 31 Desember 2024.

Latest news

- Advertisement -spot_img