PROKALTENG.CO - Calon presiden (capres) nomor urut 3, Ganjar Pranowo secara tegas berpesan kepada penyelenggara pemilu untuk bersikap netral, sehingga pesta demokrasi berjalan dengan lancar, jujur dan adil.
Kabupaten Seruyan secara resmi menggelar apel siaga pengawasan Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024, di Lapangan Tennis Indoor Kuala Pembuang, Kamis (8/2).
Dalam rangka menyambut Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang. Ketua KPU (Komisi Pemilihan Umum) Kota Palangkaraya, Joko Anggoro mengatakan, rakor membahas finalisasi persiapan pemilu yang akan dilaksanakan dalam waktu dekat ini. Salah satunya terkait logistik.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO –Ikatan Istri Partai Golongan Karya (IIPG) Kota Palangkaraya bersama Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Pengajian Al Hidayah dan Pengajian Ibu-ibu Warga Kotawaringin Barat (Kobar) di Palangkaraya menggelar Isra Mikraj dan salat hajat di Kantor Partai Golkar Kota Palangkaraya, Kamis (8/2).
NANGA BULIK, PROKALTENG.CO - Pj Bupati Lamandau Lilis Suriani pimpin rapat pembentukan tim pemantauan dan desk pilkada Pemilu serentak tahun 2024 di Kabupaten Lamandau, yang digelar di aula Setda Lamandau.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kalimantan Tengah (Kalteng) Sastriadi mengatakan, distribusi logistik dari kabupaten atau Kota menuju Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dimulai dari 9 Februari 2024.
Rapat Koordinasi (Rakor) persiapan akhir penyelenggaraan Pemilu, Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kota di Wilayah Kota Palangkaraya, di ruang rapat Peteng Karuhei I, Rabu (7/2) siang.
Kapolsek Pahandut, Kompol Volvy Apriana. Mengatakan pihaknya sudah siap mengamankan tempat pemungutan suara (TPS) yang dinilai rawan di wilayah hukumnnya.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Ketua Panitia Pengawas Pemilihan Kecamatan Pahandut, Kota palangkaraya, Yusniwati mengatakan terkait pengawasan Pemilu pihaknya mengikuti pergerakan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan jika pihak KPU bergerak maka pengawas dari Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) akan melakukan fungsi pengawasan