BRI terus memberikan pendampingan dan pemberdayaan bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Berbagai inisiatif dilakukan BRI salah satunya dengan kembali menyelenggarakan “Bazar UMKM BRIliaN” yang berlangsung di Area Taman BRI, Jakarta pada Jumat (15/11/2024).
Tren gaya hidup kekinian yang semakin berkembang membuat banyak perubahan dalam kehidupan masyarakat. Setiap generasi memiliki kondisi dan kebutuhan berbeda yang memunculkan tren keuangan baru terutama di kalangan anak muda.
Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Seruyan nomor urut 1, Muhamad Mukhlis dan M. Aswin, menegaskan komitmen mereka dalam memajukan pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) jika terpilih memimpin kabupaten tersebut.
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI terus memperkuat komitmennya dalam mendorong pemberdayaan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) melalui berbagai inisiatif strategis.
Masa-masa sulit yang dialami pasangan calon Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) Halikinnor dan Irawati di periode pertama. Tidak membuat keduanya putus asa. Dihantam gelombang Pandemi yang membuat keuangan daerah merosot, membuat pasangan berjuluk Harati harus memutar otak untuk membangkitkan perekonomian.
Berawal dari ide memanfaatkan kearifan lokal, Ni Made Suryani atau yang dikenal sebagai Ketua Kelompok Pisang Sale Mades berhasil mengolah pisang menjadi ragam produk cemilan lokal yang menggerakkan perekonomian warga setempat.