29 C
Jakarta
Monday, November 17, 2025

TAG

Pasar Murah

Sambut Iduladha, Pemprov Kalteng Gelar Pasar Murah

Menjelang perayaan Iduladha atau Hari Raya Kurban, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar pasar murah. Pasar murah digelar di 13 Kabupaten dan 1 Kota se Kalteng.

Gencarkan Kembali Pasar Penyeimbang dan Pasar Murah untuk Menstabilkan Harga

Harga sejumlah bahan pokok (bapok) mengalami kenaikan pasca lebaran beberapa waktu lalu. Seperti kenaikan gula pasir, cabai, khususnya di Kota Palangkaraya. Hal ini pun mendapat tanggapan dari anggota Komisi B DPRD Kota Palangkaraya, HM Khemal Nasery. Ia mengatakan bahwa hal tersebut memang menjadi isu nasional terkait gula pasir.

Pemprov Gelar Pasar Murah bagi ASN dan Tenaga Kontrak

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) mengadakan kegiatan Pasar Murah bagi Aparatur Sipil Negara (ASN), baik itu Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau tenaga kontrak di Istana Isen Mulang, Palangka Raya, pada Minggu (7/4).

Jelang Idulfitri, Pemprov Kalteng Salurkan 6.500 Paket Bantuan Beras Premium untuk ASN dan Tekon

Masih dalam rangkaian program Kalteng Berbagi Berkah, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalteng kembali menyalurkan bantuan beras melalui kegiatan pasar murah khusus untuk aparatur sipil negara (ASN) golongan I, II dan III, serta tenaga kontrak (Tekon) lingkup Pemprov Kalteng di Halaman Istana Isen Mulang (IIM) Palangkaraya, Minggu (7/4).

Sambut Idulfitri 1445 H, Kodim 1017/Lmd Gelar Bazar Murah

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO - Dalam rangka menyambut Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah Tahun 2024 Kodim 1017/Lmd menggelar Bazar Murah di halaman Kantor Kecamatan Bulik, Kabupaten Lamandau, Minggu (7/4). Kegiatan tersebut disambut antusias ratusan masyarakat Kota Nanga Bulik.

117 Ribu Warga Dapat Bantuan Beras dari Pemprov Kalteng

Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng H Edy Pratowo me-launching penyaluran cadangan beras pemerintah untuk bantuan pangan beras provinsi tahun 2023.  Beras ditujukan bagi penerima bantuan pangan (PBP). Kegiatan itu dilangsungkan di halaman Kantor Gubernur Kalteng, Kamis (6/4/2023).

Kelurahan Panarung Dapat Jatah 35 Ton Beras Subsidi Pemprov Kalteng

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Asisten Administrasi Umum (Adum) Sekretariat Daerah (Setda) Provinsi Kalteng Sri Suwanto mewakili Gubernur Kalteng salurkan 35 ton atau 3500 paket beras pada Pasar Murah di Kelurahan Panarung, Kecamatan Pahandut, Sabtu (6/4).

Pasar Murah Kelurahan Palangka, Pemprov Kalteng Siapkan 1.500 Paket Beras Premium

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar pasar murah di Halaman Kantor Kelurahan Palangka, Kecamatan Jekan Raya, Sabtu (6/4).

Pasar Murah Sambut Idulfitri, Kejati Kalteng Sediakan 1000 Paket Bahan Pokok

PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Tengah (Kalteng) dan Ikatan Adhyaksa Dharmakarini (IAD) Kalteng menggelar pasar murah untuk kalangan masyarakat menjelang Idulfitri di halaman Kantor Kejati Kalteng, Kamis (4/4).

Jelang Lebaran, Pemprov Kalteng Bagikan 2.000 Ton Beras Murah

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menargetkan membagikan 2.000 ton beras melalui pasar murah untuk masyarakat Kalteng.

Latest news