Tabrakan beruntun terjadi di tengah jembatan Kahayan, Kota Palangka Raya, Selasa (7/1/2025) sekira pukul 14:30 WIB. Kecelakaan yang menyebabkan kemacetan panjang itu, melibatkan tiga truk sekaligus.
Dua puskesmas di Kota Palangka Raya menerima penghargaan dari Ombudsman RI atas kualitas pelayanan terbaiknya. Penghargaan ini diberikan sebagai apresiasi atas upaya mereka dalam merespons keluhan masyarakat dan memberikan pelayanan yang optimal.
Car Free Day (CFD) di Kota Palangka Raya kembali menjadi ajang berkumpulnya warga kota untuk menikmati akhir pekan. Kegiatan yang rutin digelar setiap Minggu pagi ini, tak hanya menarik perhatian masyarakat untuk berolahraga atau sekadar bersantai. Â Lebih dari itu, kegiatan ini menjadi kesempatan bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) serta komunitas untuk unjuk gigi. Salah satu komunitas yang rutin hadir adalah Aliansi Pecinta Satwa Palangka Raya (Alpesat).
Setiap akhir pekan, suasana car free day (CFD) di Kota Palangka Raya di awal tahun ini makin dipenuhi oleh pengunjung. Tak hanya itu, bahkan keberadaan pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) semakin bertambah.
Kombes Pol Boy Herlambang selaku pejabat lama Kapolresta Palangka Raya secara resmi menyerahkan tongkat komando kepemimpinan Polresta Palangka Raya kepada Kombes Pol Dedy Supriadi sebagai pejabat yang baru.Â
Penjabat (Pj) Wali Kota Palangka Raya, Akhmad Husain mengungkapkan lima fokus utama yang akan menjadi prioritas pembenahan di tahun 2025. Â Hal ini ia sampaikan untuk memastikan berbagai program pembangunan dapat berjalan optimal demi meningkatkan kesejahteraan masyarakat kota.
Ketua DPRD Kota Palangka Raya, Subandi, menyampaikan harapan besar kepada pemerintah kota untuk melaksanakan program-program prioritas secara optimal pada tahun 2025.Â
Ketua Komisi III DPRD Kota Palangka Raya, Sigit Widodo menyatakan dukungannya terhadap rencana menjadikan Kota Palangka Raya sebagai tuan rumah Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) 2026.
Menjelang malam pergantian tahun, Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian besar wilayah Kalimantan Tengah akan diguyur hujan dengan intensitas sedang hingga lebat. Prakirawan BMKG, Muhamad Ihsan Sidiq, mengingatkan masyarakat untuk waspada terhadap potensi dampak cuaca ekstrem.
Ketua Komisi I DPRD Kota Palangka Raya, Mukarramah meminta seluruh pengelola objek wisata di Kota Palangka Raya untuk memperhatikan fasilitas yang tersedia saat libur panjang Natal dan Tahun Baru. Hal ini dinilai penting mengingat potensi lonjakan pengunjung selama masa liburan.