antor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah mengikuti Upacara Puncak Peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-59 tahun 2023 bertempat di Aula Mentaya yang dirangkaikan dengan Halal Bihalal melalui Zoom Meeting terpusat di Lapangan Merah Kemenkumham RI, Selasa (2/5).
Kanwil Kemenkumham Kalteng Dr. Hendra Ekaputra memimpin apel peringatan Hari Bakti Pemasyarakatan Kemenkumham ke-59, di Lapas Kelas IIA Palangka Raya, Kamis (27/04/23).
Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah (Kemenkumham Kalteng) Dr. Hendra Ekaputra secara langsung melaksanakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) pasca cuti bersama, Hari Raya Idulfitri di LPN Kasongan, Rabu (26/4).
Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenhumham) Provinsi Kalteng Hendra Ekaputra mengatakan, sebanyak 2565 orang dan 9 anak binaan yang mendapat remisi khusus Hari Raya Idulfitri 2023.
Jajaran Kantor Wilayah Kemenkumham Kalteng Ikuti Apel Kesiapan Pengamanan Hari Raya Idulfitri 1444 H dan Pelepasan Mudik Bareng Kemenkumham Tahun 2023.
Kanwil Kemenkumham Kalteng mengikuti Kegiatan Penyerahan Zakat Fitrah Kemenkumham kepada Badan Amil Zakat Nasional BAZNAS secara virtual, yang dihadiri Kepala Kantor Wilayah, Hendra Ekaputra didampingi Kepala Divisi Administrasi, Nur Azizah Rahmanwati dan Kepala Divisi Keimigrasian, Arief Munandar.
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah menyelenggarakan Diseminasi Layanan Partai Politik Tahun Anggaran 2023 bertempat di Ballroom Hotel Luwansa Palangka Raya
Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kalimantan Tengah menyelenggarakan kegiatan Web Seminar (Webinar) OPINI Kebijakan / Sosialisasi Hasil Litbang, Kamis (6/4/2023).
Pegawai Kantor Wilayah maupun dari Unit Pelaksana Teknis di Jajaran Kanwil Kemenkumham Kalteng mengikuti Open Bidding untuk pengisian Jabatan Pelaksana pada Unit Pelaksana Teknis.