Federasi sepakbola Asia atau AFC baru saja menunjuk Indonesia sebagai tuan rumah Piala Asia Futsal 2026.
Melalui Komite Eksekutif AFC yang menyetujui rekomendasi Komite Futsal dan Sepak Bola Pantai AFC pada Jumat (8/11/2024).
Timnas Futsal Indonesia berhasil mencetak sejarah menjadi juara Piala AFF Futsal 2024. Pasukan Garuda sukses jadi raja futsal ASEAN usai mengalahkan Vietnam pada laga final, Minggu (10/11).
Penantian penggemar sepak bola Indonesia menyaksikan Kevin Diks mengenakan jersey Timnas Indonesia tampaknya segera taerealisasi. Bek FC Copenhagen itu dikabarkan akan mendarat di Jakarta pada Senin (11/11).
ederasi tertinggi sepakbola dunia (FIFA) memberikan beberapa sanksi untuk Timnas Indonesia.
Dalam rilis yang dikeluarkan FIFA, hukuman ini diberikan atas kesalahan yang dibuat Timnas Indonesia di empat matchday awal Grup C babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Pemain keturunan Belanda yang kini memperkuat Timnas Indonesia, Eliano Reijnders, kembali menjadi perbincangan hangat di kalangan suporter Garuda. Namanya mencuat bukan hanya karena kemampuannya, tetapi juga peran berbeda yang dipercayakan kepadanya oleh pelatih Shin Tae- yong.
Kunjungan kenegaraan perdana Presiden Prabowo Subianto ke Tiongkok tidak hanya untuk bertemu dengan Perdana Menteri (PM) Tiongkok Li Qiang. Dalam kesempatan itu, Prabowo bertemu dengan Ketua Komite Tetap Kongres Rakyat Nasional (NPC) Tiongkok Zhao Leji. Pertemuan tersebut berlangsung di Great Hall of The People, Xicheng, Tiongkok pada Sabtu (9/11).
BANGSA Indonesia akan memperingati Hari Pahlawan 2024 yang jatuh pada Minggu, 10 November mendatang. Peringatan bersejarah ini menjadi momentum untuk mengenang dan menghormati jasa-jasa para pahlawan perjuangan Kemerdekaan Indonesia, khususnya pertempuran rakyat Indonesia saat melawan penjajah di Surabaya pada tanggal 10 November 1945.
Timnas futsal Indonesia melaju ke partai final ASEAN Futsal Championship 2024 atau Piala AFF Futsal 2024 setelah mempermalukan tim tuan rumah Thailand dengan skor 5-1 pada semifinal di Nakhon Ratchasima, Thailand, Jumat.
Tim nasional Indonesia akan berhadapan dengan Jepang di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, pada 15 November mendatang. Sekjen PSSI Yunus Nusi mengungkapkan, pertandingan itu akan dipimpin oleh wasit asal Iran. Yakni, Bonyadifard Mooud.
Ayase Ueda mengalami cedera serius dan kemungkinan tidak dibawa pelatih Hajime Moriyasu saat menghadapi Timnas Indonesia. Absennya Ayase Ueda membela Jepang membuat Maarten Paes dkk lega.