Penyanyi Agnez Mo tercatat tiga kali tidak menghadiri persidangan perkara gugatan Hak Cipta yang diajukan Arie Sapta Hernawan alias Ari Bias di Pengadilan Niaga pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat.
Gonjang-ganjing prahara rumah tangga Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa akhirnya terungkap. Pernikahan mereka kini berada di ambang perceraian.
Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palangka Raya nomor urut 1 Rojikinnor dan Vina Panduwinata mendalilkan dugaan kecurangan Terstruktur, Sistematis dan Masif (TSM) di sidang pertama gugatan Mahkamah Konstitusi (MK).
Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng terpilih Edy Pratowo menanggapi pencabutan gugatan sengketa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) oleh pasangan calon (paslon) gubernur dan wakil gubernur nomor urut 1, Willy M Yoseph dan Habib Ismail di Mahkamah Konstitusi (MK).
Tim kuasa hukum pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng)Â nomor urut 03, Agustiar Sabran-Edy Pratowo mengeluarkan pernyataan terkait gugatan yang diajukan oleh pasangan nomor urut 01, Willy-Habib. Mereka berharap gugatan tersebut tidak sampai teregistrasi di Buku Registrasi Perkara Konstitusi (e-BRPK) Mahkamah Konstitusi (MK).Â
PENGADILAN Agama Tigaraksa, Tangerang, telah menolak permohonan cerai Andre Taulany terhadap istrinya Rien Wartia Trigina atau Erin.
Akibatnya, keinginan Andre Taulany untuk berpisah dari Erin gagal. Ini lantaran, bukti-bukti yang diungkapkan sang komedian itu bahwa adannya pertengkaran terus menerus dianggap tidak kuat.
Gugatan cerai komedian Andre Taulany terhadap istrinya, Rien Wartia Trigina, ditolak oleh Majelis Hakim Pengadilan Agama Tigaraksa, Banten, pada 19 September 2024.