33.4 C
Jakarta
Friday, November 22, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

#emas

Dua Hari Ini, Harga Emas Antam Anjlok Rp 40.000, Kini Dibanderol Rp 1.477.000 per Gram

Harga emas keluaran logam mulia PT Aneka Tambang Tbk tercatat turun tipis sebesar Rp 5.000 menjadi Rp 1.477.000 per gram, pada perdagangan Rabu (13/11). Harga tersebut tercatat lebih rendah dibandingkan harga sebelumnya sebesar Rp 1.482.000 per gram.

WNA China Keruk Emas Ilegal 774 Kg di Ketapang, Negara Rugi Triliunan

Warga negara asing (WNA) asal China, YH, melakukan aktivitas penambangan ilegal di daerah Ketapang, Kalimantan Barat dengan cara tak biasa. Kasus ini sebenarnya sudah diusut sejak Mei 2024.

Cabor Drumband Kalteng Sukses Raih Emas Pertama di PON Aceh – Sumut

Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) berhasil mendapatkan medali emas pertama di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh dan Sumatra Utara (Sumut). Medali Emas pertama Kalteng ini, disumbangkan dari Cabang Olahraga Drumband.

Punya Nasib Emas! 7 Weton Ini Bakal Jadi Pemangku Keberuntungan Tertinggi di Tahun 2024 dan 2025

Dalam budaya masyarakat Jawa dan kitab primbon Jawa, setiap weton memiliki ramalan unik terkait rejeki dan nasib baiknya masing-masing.

Emas Budi

RASANYA tidak ada yang tidak tahu prinsip ini: too good to be true. Pun Budi Said. –mestinya. Bagaimana tidak too good: beli emas dapat diskon 15 persen. Mana ada. Pun di zaman Nabi Sulaiman

Utang Emas

SAMPAI kemarin, soal utang emas 1,1 ton belum juga ada perkembangan baru. Saya mencoba kembali menjadi reporter: belum berhasil.

Emas Eksi

SAYA belum akan mengambil kesimpulan apa pun. Soal emas enam ton ini terlalu ruwet untuk dipahami hanya dalam hitungan jam.

Emas Ton

Misalkan Anda beli emas sebanyak 1 ton. Akan Anda simpan di mana? Bagi mereka yang biasa menyimpan uang besar dalam bentuk emas tidaklah sulit.

Banyak Warga Gadaikan Barang Berharga, Ternyata Ini Penyebabnya

Sesuai mottonya “Pegadaian Mengatasi Masalah Tanpa Masalah”. Karena itu, banyak warga memanfaatkan Pegadaian sebagai solusi untuk memenuhi kebutuhan hidupnya

Kalteng Tambah Perolehan Medali Emas

Kontingen Panahan Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) yang turun pada Kejurnas Panahan Senior tahun 2022 kembali menambah perolehan medali. Kali ini, pemanah Linda Sariyani lagi-lagi menambah koleksi medali emasnya.

Latest news

- Advertisement -spot_img