Berita yang beredar di media sosial menyebutkan bahwa Kepala Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kalteng, Katma F Dirun, ditunjuk sebagai Pejabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kalteng.
Wakil Gubernur Kalimantan Tengah, Edy Pratowo, menegaskan bahwa izin cuti untuk mengikuti pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kalteng akan mulai diproses saat penetapan pasangan calon oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU).
Dengan tekad bulat dan semangat membara, pasangan bakal calon Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran dan H. Edy Pratowo siap meramaikan kontestasi Pilkada Kalteng yang akan digelar pada November 2024.
Bakal Calon Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) Agustiar Sabran dan Bakal Calon Wakil Gubernur Edy Pratowo telah menjalani pemeriksaan kesehatan di RSUD dr Doris Sylvanus pada Jumat (30/8).
Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) berkomitmen menjaga netralitas aparatur sipil negara (ASN) di lingkungan pemerintahan dalam menghadapi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) pada 27 November 2024.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) tidak menyerahkan formulir B1-KWK kepada Mantan Bupati Kotawaringin Timur (Kotim) dua periode, Supian Hadi, untuk maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalimantan Tengah (Kalteng) 2024.
Partai Golongan Karya (Golkar) Kalimantan Tengah (Kalteng) angkat bicara terkait pencalonan Edy Pratowo, Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Golkar Pulang Pisau sekaligus Wakil Gubernur Kalteng, yang diusung oleh Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) dan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur mendampingi Agustiar Sabran di Pilkada 2024.
Setelah menerima surat rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Gerindra, Agustiar Sabran dan Edy Pratowo kini mendapatkan dukungan tambahan dari DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS) untuk maju di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kalimantan Tengah (Kalteng).
Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) Edy Pratowo, bersama Gubernur dan Penjabat (Pj.) Gubernur se-Indonesia, menuju Ibukota Nusantara (IKN) untuk bertemu dengan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, di Ruang Sidang Kabinet Istana Garuda.
Wakil Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) dan kandidat Bakal Calon Wakil Gubernur, Edy Pratowo, merespons surat rekomendasi dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar yang mengusung Abdul Razak sebagai Bakal Calon Gubernur dan Perdie M. Yoseph sebagai Bakal Calon Wakil Gubernur untuk Pilkada Kalteng 2024.