33.5 C
Jakarta
Sunday, July 13, 2025

TAG

BRI

Semakin Diminati Investor, Penjualan ORI023 di BRI Naik Hingga 2 Kali Lipat

Permintaan investor terhadap surat utang negara atau Obligasi Negara Ritel (ORI) seri ORI023 dikonfirmasi mencatatkan rekor tertinggi sepanjang sejarah pada Senin, 17 Juli 2023 lalu. Pemerintah yang awalnya menetapkan target sebesar Rp20 triliun, kemudian naik menjadi Rp25 triliun, dan terakhir naik menjadi Rp28,9 triliun.

Terdorong Kinerja Kredit Mikro dan UMi, Saham BBRI Kembali Sentuh All Time High

Saham PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. atau BBRI Kembali menyentuh rekor level tertinggi (All Time High/ATH) pada perdagangan hari Selasa (25/7). Nilai saham BBRI tembus menjadi yang tertinggi sepanjang sejarah, sejak melantai di pasar modal pada 2003.

Masuk Semester II-2023, BRI Optimistis Kualitas Kredit Semakin Baik

Seiring dengan semakin pulihnya kondisi perekonomian nasional, memasuki paruh kedua di tahun 2023, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk kian optimistis kinerja perseroan akan semakin baik.

Makin Mudah, Pengguna BRImo Kini Bisa Cek Saldo Lewat Chat Banking

Kemudahan layanan senantiasa menjadi hal utama yang menjadi fokus perbankan. Seperti diketahui, seiring berkembangnya teknologi, aplikasi digital banking kini telah menjadi pilihan utama masyarakat dalam bertransaksi.

Mudahkan Layanan Telemedicine, BRI Jalin Kolaborasi Dengan KlikDokter

Perkembanganteknologi telah membantumemudahkan masyarakatuntuk memenuhi kebutuhannya dengan lebih praktis dan mudah.Salah satu bank terbesar tanah air, BRI juga terus mengikuti perkembangan pasar dengan terus berinovasi, dilakukan lewat kerja sama layanandigital payment pada aplikasi KlikDokter.Hal tersebut juga untuk memperkuat dan membangun ekosistem layanan kesehatan Indonesia, khususnya di ranah digital.

Meriahkan Hari Anak Nasional, BRI Peduli Renovasi Sekolah dan Wisata Edukasi

Berbagai cara dapat dilakukan untuk memaknai Hari Anak Nasional yang jatuh setiap tanggal 23 Juli. Hal ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan, perlindungan, sekaligus pemenuhan hak anak sebagai generasi penerus bangsa.

BRI Lewat Pesta Rakyat Simpedes Ajak UMKM “Pede Raih Peluang”

Terus mendukung Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) agar dapat terus mengembangkan pangsa pasarnya, Pesta Rakyat Simpedes (PRS) kembali hadir di Stadion Siliwangi, Bandung pada tanggal 22-23 Juli 2023. Gelaran tahunan yang diselenggarakan oleh PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk tersebut dipersembahkan oleh Tabungan BRI Simpedes dengan mengusung tema “Pede Raih Peluang”.

Sustainability Loan Capai Rp710 Triliun, Pengamat Sebut BRI Makin Kokoh

Penerapan prinsip Environmental, Social and Governance (ESG) atau lingkungan, sosial, dan tata kelola yang kuat menjadi syarat bagi perusahaan untuk tumbuh berkelanjutan. Hal itu pun menjadi concern PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI yang semakin aktif menerapkan prinsip ESG.

Perluas Akses Pembayaran Premi, BRI Jalin Kolaborasi dengan Prudential

Sebagai bentuk komitmen dalam menjangkau nasabah yang lebih luas serta meningkatkan kemitraan strategis, PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk menjalin kerja sama dengan PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) dan PT Prudential Sharia Life Assurance (Prudential Syariah).

BRI Group Sabet 2 Penghargaan Internasional Alpha Southeast Asia

Komitmen memberikan pelayanan terbaik bagi nasabah nyatanya menjadi suatu tolak ukur bagi perbankan untuk meraih prestasi dan penghargaan. Bukan hanya dari dalam negeri, prestasi tersebut juga bisa diperoleh dari pengakuan lembaga-lembaga internasional.

Latest news