28.2 C
Jakarta
Monday, November 25, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Bazar UMKM

Bangga Melihat Keragaman Produk, Kreativitas dan Dedikasi Pelaku UMKM

Kecamatan Mendawai aktif mengadakan Bazar usaha mikro kecil dan menengah UMKM sebagai bagian giat Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan. Berbagai produk UMKM, mulai dari kuliner tradisional, kerajinan tangan, hingga inovasi dari pelaku usaha mikro di daerah tersebut, dipamerkan dalam bazar tersebut.

Resmi Ditutup, UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023 Catat Business Matching Senilai Rp1,26 Triliun

JAKARTA – UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR 2023 yang sebelumnya dibuka oleh Presiden RI Joko Widodo pada Kamis (07/12) lalu, resmi ditutup pada Minggu (10/12) oleh Direktur Utama BRI Sunarso.

BRI UMKM EXPO(RT) BRILIANPRENEUR: Pemberdayaan & Pendampingan, Nilai Tambah bagi Nasabah BRI

JAKARTA – Telah menjadi komitmen PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk untuk membardayakan dan mendampingi pelaku Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) agar bisa berkembang hingga menembus pasar internasional.

Bazar UMKM Membangkitkan Perekonomian Daerah

Bupati Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim) H.Halikinnor. Bersama Wakil Gubernur Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) H.Edy Pratowo, meninjau tiga lokasi Bazar Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM), bertepatan dengan Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XII Kalteng tahun 2023.

Latest news

- Advertisement -spot_img