Anggota DPRD Kota Palangka Raya, Jati Asmoro, mengekspresikan keprihatinan mendalam terhadap maraknya fenomena balapan liar yang terus berlangsung di wilayah Kota Palangka Raya.
Satlantas Polresta Palangka Raya menggagalkan akan adanya aksi balapan liar. Belasan remaja berstatus sebagai pelajar diamankan beserta sepeda motornya.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO – Ketua Komisi III DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) Siti Nafsiah mendukung tindakan yang dilakukan oleh aparat yang berwenang untuk melakukan penertiban balap liar.
KUALA PEMBUANG, PROKALTENG.CO - Aksi balapan liar yang sempat meresahkan warga beberapa waktu terakhir berhasil ditangani oleh Satlantas Polres Seruyan dan mengamankan sedikitnya ada dua unit kendaraan atau sepeda motor yang terlibat balapan liar di Kuala Pembuang.
Balap liar menjadi hal yang eresahkan masyarakat di Kota Palangkaraya ini. Pasalnya suara yang bising dan aktivitas jalan menjadi terganggu. Menanggapi hal tersebut Tim Patroli Perintis Presisi Reaksi Cepat (PPRC) Direktorat Samapta Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) melakukan penertiban balap liar di Jalan Murjani, Kota Palangkaraya pada Minggu (17/3/2024) dini hari.
PALANGKARAYA, PROKALTENG.CO - Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Kalteng bertindak cepat mengamankan lima orang remaja dan empat unit motor saat terjadi aksi balapan liar (bali) di Jalan Diponegoro, Kecamatan Pahandut, Kota Palangkaraya pada minggu dini hari (11/2/2024).
Satlantas Polresta Palangkaraya mengimbau kepada oknum-oknum para remaja yang melakukan balapan di jalan raya, untuk segera dihentikan. Karena sangat berbahaya terhadap diri sendiri. Bahkan pengendara lainnya yang menjadi korban.
Belum lama ini beredar video aksi balapan liar yang dilakukan beberapa remaja. Bahkan akibat aksi tersebut, salah seorang pembalap sempat menabrak bagian belakang mobil hingga terjatuh ke aspal. Aksi itupun mendapat perhatian dari pihak kepolisian.