PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Jadwal Musyawarah Daerah (Musda) Partai Golkar Kalimantan Tengah (Kalteng) menunjukkan titik terang setelah sempat terjadi penundaan jadwal yang sudah direncanakan.
Panitia Pengarah (SC) Musda Golkar Kalteng, Siti Nafsiah menjelaskan, seluruh persiapan musda telah rampung dan panitia tinggal menunggu pelaksanaan kegiatan.
Musda dijadwalkan berlangsung pada 29 November 2025 di Swissbell Hotel Danum, Kota Palangka Raya, selama tidak ada perubahan dari DPP Partai Golkar.
“Pelaksanaan kegiatan akan dilaksanakan pada tanggal 29 November 2025 di Hotel Swisbell Hotel Danum dan itu jika tidak ada perubahan dari DPP,” ucapnya, Kamis (20/11).
Diketahui, ada tiga kandidat yang mencuat jelang Musda Golkar Kalteng. Diantaranya yakni Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo, Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, dan Bupati Barito Selatan Eddy Raya Samsuri.(hfz)
PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO – Jadwal Musyawarah Daerah (Musda) Partai Golkar Kalimantan Tengah (Kalteng) menunjukkan titik terang setelah sempat terjadi penundaan jadwal yang sudah direncanakan.
Panitia Pengarah (SC) Musda Golkar Kalteng, Siti Nafsiah menjelaskan, seluruh persiapan musda telah rampung dan panitia tinggal menunggu pelaksanaan kegiatan.
Musda dijadwalkan berlangsung pada 29 November 2025 di Swissbell Hotel Danum, Kota Palangka Raya, selama tidak ada perubahan dari DPP Partai Golkar.
“Pelaksanaan kegiatan akan dilaksanakan pada tanggal 29 November 2025 di Hotel Swisbell Hotel Danum dan itu jika tidak ada perubahan dari DPP,” ucapnya, Kamis (20/11).
Diketahui, ada tiga kandidat yang mencuat jelang Musda Golkar Kalteng. Diantaranya yakni Wakil Gubernur (Wagub) Kalteng Edy Pratowo, Wali Kota Palangka Raya, Fairid Naparin, dan Bupati Barito Selatan Eddy Raya Samsuri.(hfz)