27.8 C
Jakarta
Saturday, July 27, 2024

CATEGORY

Lintas Borneo

Kotabaru Membara! 28 Rumah Ludes Dilalap Api

Bumi Sa-Ijaan kembali membara setelah 28 rumah di Jalan Veteran, Kelurahan Kotabaru Hulu, Kecamatan Pulau Laut Utara, Kotabaru, hangus terbakar pada Kamis (25/7/2024) sekitar pukul 01.30 Wita.

Tuan Guru KH Masdar Umar Berpulang, Ribuan Pelayat Hadiri Proses Pemakaman

Ribuan jemaah dari berbagai daerah di Kalimantan Selatan (Kalsel), memadati jalanan di Desa Sungai Tuan, Kecamatan Astambul, Kabupaten Banjar, Selasa (23/7/2024) sore.

Pria 53 Tahun Ditemukan Tak Bernyawa di Kamar Kontrakan, Dugaan Sementara Dikarenakan Ini

Diduga kena serangan jantung dan hipertensi, seorang laki-laki bernama Suhendri (53),  warga Sungai Besar, Kecamatan Banjarbaru Selatan, Kota Banjarbaru ditemukan meninggal dunia seorang diri dalam posisi terlentang.

Kakek 70 Tahun Ditemukan Tewas di Pinggir Sungai, Kondisi Jasad Membengkak

Warga Desa Antaraku, Kecamatan Pengaron, Kabupaten Banjar, digemparkan dengan penemuan mayat seorang laki-laki di tepi Sungai Paniungan KM 17, Sabtu (20/7/2024) siang.

Motif Pembunuhan di Padang Panjang Terungkap, Gara-Gara Michat?

Polsek Karang Intan Polres Banjar menggelar rekonstruksi kasus pembunuhan yang dilatarbelakangi open BO di aplikasi Michat, Kamis (18/7/2024) pagi. Rekonstruksi yang digelar di halaman belakang kantor Polsek Karang Intan itu menghadirkan tersangka seorang pria berinisial AFM (20), beserta 6 orang saksi. Juga penyidik dan jaksa.

Hilang 3 Hari, Wanita ODGJ Ditemukan Tewas di Dalam Mobil

Mayat perempuan yang ditemukan di dalam mobil Chevrolet dengan nomor polisi DA 1085 TPG di Jalan Pendidikan Sarang Burung, Desa Tungkap, Kecamatan Binuang, bernama Faridah berumur 29 tahun.

Berniat Ganti Aki, Eh…Malah Menemukan Mayat Perempuan di Dalam Mobil

Warga Desa Tungkap, Kecamatan Binuang, Kabupaten Tapin digegerkan dengan adanya temuan mayat di dalam mobil atau tepatnya depan rumah bedakan, Rabu (17/7/2024) sekitar pukul 14.20 Wita.

BMKG: Waspadai Gelombang Tinggi di Perairan Kalimantan

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika Kalimantan Selatan (BMKG Kalsel) mengimbau kapal penumpang untuk mewaspadai potensi gelombang tinggi laut sekitar 2,5 meter di perairan Selatan Kalimantan dan Kotabaru pada Selasa hingga Rabu (16-17/7).

Bikin Mabuk dan Halusinasi, 19 Tanaman Kecubung Dimusnahkan

19 batang tanaman kecubung dimusnahkan jajaran Polsek Banjarbaru Utara. Hal ini karena tanaman tersebut berefek membuat orang yang mengonsumsi menjadi mabuk dan tidak terkendali.

Tak Terima Anak Dipecat, Seorang Ayah Mengamuk ke Perusahaan

Seorang pria mengamuk membawa belati karena anaknya dikeluarkan dari pekerjaan di sebuah perusahaan yang berada tidak jauh dari rumahnya. Ia adalah RUS, berusia 46 tahun, warga Desa Padang Panjang Kecamatan Tanta Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan.

Berita Terbaru