27.3 C
Jakarta
Tuesday, November 26, 2024

Insiden Damri Terbalik, Dinas Perhubungan Bakal Evaluasi

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO-Insiden menimpa bus Damri Pangkalan Bun – Palangka Raya yang terbalik masuk parit di jalan lintas Mahir Mahar, Kota Palangka Raya, Rabu (19/5) lansung mendapatkan perhatian dari Plt Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kalteng Yulindra Dedy. Atas kejadian kecelakaan tersebut, pihaknya akan segera melakukan evaluasi lebih lanjut.

Yulindra Dedy mengatakan bahwa pihaknya akan segera mengambil tindakan dengan pihak Damri atas musibah yang terjadi ini.  Menurutnya nanti secara khusus akan dilakukan dari bidang angkutan untuk mengecek kronologis kecelakaan yang menewaskan satu orang penumpang.

"Tentunya ada beberapa hal yang akan kita lakukan pemeriksaan nanti.  Baik dari KIR izin operasional, maupun kelayakan kendaraan. Apa angkutannya ini sesuai dengan izin penyelenggaraannya, dan apabila tidak ada maka kita akan berlakukan sanksi hingga pencabutan izin penyelenggaran untuk tidak beroperasi. Dan tentunya ini akan kita lakukan investigasi lebih lanjut,"katanya.

Baca Juga :  Gunung Mas Bersiap Terapkan New Normal

PALANGKA RAYA, PROKALTENG.CO-Insiden menimpa bus Damri Pangkalan Bun – Palangka Raya yang terbalik masuk parit di jalan lintas Mahir Mahar, Kota Palangka Raya, Rabu (19/5) lansung mendapatkan perhatian dari Plt Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Kalteng Yulindra Dedy. Atas kejadian kecelakaan tersebut, pihaknya akan segera melakukan evaluasi lebih lanjut.

Yulindra Dedy mengatakan bahwa pihaknya akan segera mengambil tindakan dengan pihak Damri atas musibah yang terjadi ini.  Menurutnya nanti secara khusus akan dilakukan dari bidang angkutan untuk mengecek kronologis kecelakaan yang menewaskan satu orang penumpang.

"Tentunya ada beberapa hal yang akan kita lakukan pemeriksaan nanti.  Baik dari KIR izin operasional, maupun kelayakan kendaraan. Apa angkutannya ini sesuai dengan izin penyelenggaraannya, dan apabila tidak ada maka kita akan berlakukan sanksi hingga pencabutan izin penyelenggaran untuk tidak beroperasi. Dan tentunya ini akan kita lakukan investigasi lebih lanjut,"katanya.

Baca Juga :  Gunung Mas Bersiap Terapkan New Normal

Terpopuler

Artikel Terbaru