27.3 C
Jakarta
Sunday, December 22, 2024

Waduh, Vidi Aldiano Divonis Kanker Stadium Tiga

JAKARTA – Kabar mengejutkan datang dari penyanyi pop Vidi Aldiano.
Pelantun lagu “Lupakan Mantanmu” drop begitu divonis dokter mengidap sakit
kanker ginjal stadium tiga.

Informasi itu dibeberkan oleh
manajer Vidi, Bibit. Sang manajer mengatakan meski sempat drop namun Vidi tetap
selalu profesional dalam menjalani pekerjaannya.

Bahkan, kata Bibit, sebelum
dilakukan operasi pada Jumat (13/12), Vidi masih tampil menyanyi di salah satu
petinggi televisi swasta, Otis Hahijary di Singapura.

“Ya pasti drop. Cuma kondisi itu
banyak support dari keluarga, teman-teman, keluarga support,” kata Bibit saat
dihubungi awak media, kemarin (13/12).

Sikap Vidi yang seolah tidak
terjadi apa-apa pada dirinya membuat bangga orang-rang terdekatnya.

“Kita lihat, kita sendiri ngerasa
kabar itu dia tetap bisa positif thinking. Justru kita yang merasa apa ya, ‘Kok
bisa segitu positifnya bisa.” tutur Bibit.

Baca Juga :  Sindir Para Pendemo Tolak Omnibus Law, Celine Evangelista Dihujat Neti

Caption Foto: Penyanyi Vidi
Aldiano meminta doa kesembuhan untuk operasi pengangkatan kanker ginjal di
rumah sakit Singapura, Jumat (13/12).

Dalam Instagramnya, Vidi Aldiano
memberitahu penyakitnya dan memohon doa kepada netizen untuk kelancaran operasinya
di rumah sakit Singapura.

“Dari beberapa bulan lalau gue
ada sedikit anomali, dari Oktober kemarin didiagnosa kista. Baru minggu lalu
gue dapat kabar bahwa gue punya cancer di ginjal gue, tepatnya di ginjal kiri
gue. Beberapa hari sudah ketemu dokter di Singapura, langsung ketemu dokter
setiap hari, semua scan sudah dilakukan. keputusan terbaik diambil. Insyaallah
gue akan melaksanakan operasi, ini kebetulan sudah di rumah sakit,” cerita Vidi
dalam IGTV yang dipostingnya.

“Gue mau minta tolong teman2
semua bantu doa semoga operasi berjalan lancar, semua penyakit di ginjal gue
bisa daiangkat hari ini,” sambung Vidi.

Baca Juga :  Siti Badriah: Menikah Itu Ternyata Enak

Begitu mengetahui sang sahabat
sedang sakit, Sherina Munaf akan selalu memberi dukungan dan mendoakan yang
terbaik untuk Vidi.

Dalam unggahannya, ia mengenang
momen saat dirinya sedang menghabiskan waktu bersama Vidi Aldiano. ”Inget
ketika cara duduk kebalik . Dunia bisa bikin kita kebalik-balik,” tulis
Sherina.

Sherina mengatakan bahwa dirinya
akan selalu ada untuk sahabatnya itu. ”But we’re here to support each other
always especially when the world goes topsy turvy on us. We’ll be there for
each other,” kata Sherina Munaf dalam unggahannya.

Netizen juga banyak mendoakan
kesembuhan Vidi Aldiano. ”Semoga dilancarkan untuk operasinya Kak Vidi, semoga
lekas sembuh aamiin,” tulis netizen.

“Semoga lekas sembuh dan sehat bang vidi,” sambug netizen lainnya.

“Cepet sembuh kak vidi,” ujar warganet. (din/fin/kpc)

JAKARTA – Kabar mengejutkan datang dari penyanyi pop Vidi Aldiano.
Pelantun lagu “Lupakan Mantanmu” drop begitu divonis dokter mengidap sakit
kanker ginjal stadium tiga.

Informasi itu dibeberkan oleh
manajer Vidi, Bibit. Sang manajer mengatakan meski sempat drop namun Vidi tetap
selalu profesional dalam menjalani pekerjaannya.

Bahkan, kata Bibit, sebelum
dilakukan operasi pada Jumat (13/12), Vidi masih tampil menyanyi di salah satu
petinggi televisi swasta, Otis Hahijary di Singapura.

“Ya pasti drop. Cuma kondisi itu
banyak support dari keluarga, teman-teman, keluarga support,” kata Bibit saat
dihubungi awak media, kemarin (13/12).

Sikap Vidi yang seolah tidak
terjadi apa-apa pada dirinya membuat bangga orang-rang terdekatnya.

“Kita lihat, kita sendiri ngerasa
kabar itu dia tetap bisa positif thinking. Justru kita yang merasa apa ya, ‘Kok
bisa segitu positifnya bisa.” tutur Bibit.

Baca Juga :  Sindir Para Pendemo Tolak Omnibus Law, Celine Evangelista Dihujat Neti

Caption Foto: Penyanyi Vidi
Aldiano meminta doa kesembuhan untuk operasi pengangkatan kanker ginjal di
rumah sakit Singapura, Jumat (13/12).

Dalam Instagramnya, Vidi Aldiano
memberitahu penyakitnya dan memohon doa kepada netizen untuk kelancaran operasinya
di rumah sakit Singapura.

“Dari beberapa bulan lalau gue
ada sedikit anomali, dari Oktober kemarin didiagnosa kista. Baru minggu lalu
gue dapat kabar bahwa gue punya cancer di ginjal gue, tepatnya di ginjal kiri
gue. Beberapa hari sudah ketemu dokter di Singapura, langsung ketemu dokter
setiap hari, semua scan sudah dilakukan. keputusan terbaik diambil. Insyaallah
gue akan melaksanakan operasi, ini kebetulan sudah di rumah sakit,” cerita Vidi
dalam IGTV yang dipostingnya.

“Gue mau minta tolong teman2
semua bantu doa semoga operasi berjalan lancar, semua penyakit di ginjal gue
bisa daiangkat hari ini,” sambung Vidi.

Baca Juga :  Siti Badriah: Menikah Itu Ternyata Enak

Begitu mengetahui sang sahabat
sedang sakit, Sherina Munaf akan selalu memberi dukungan dan mendoakan yang
terbaik untuk Vidi.

Dalam unggahannya, ia mengenang
momen saat dirinya sedang menghabiskan waktu bersama Vidi Aldiano. ”Inget
ketika cara duduk kebalik . Dunia bisa bikin kita kebalik-balik,” tulis
Sherina.

Sherina mengatakan bahwa dirinya
akan selalu ada untuk sahabatnya itu. ”But we’re here to support each other
always especially when the world goes topsy turvy on us. We’ll be there for
each other,” kata Sherina Munaf dalam unggahannya.

Netizen juga banyak mendoakan
kesembuhan Vidi Aldiano. ”Semoga dilancarkan untuk operasinya Kak Vidi, semoga
lekas sembuh aamiin,” tulis netizen.

“Semoga lekas sembuh dan sehat bang vidi,” sambug netizen lainnya.

“Cepet sembuh kak vidi,” ujar warganet. (din/fin/kpc)

Terpopuler

Artikel Terbaru