Satlantas Polresta Palangka Raya melaksanakan patroli di sejumlah titik rawan untuk mengantisipasi balap liar, kejahatan jalanan, serta menjaga keamanan dan kelancaran lalu lintas.
BPBD Kota Palangka Raya mencatat 151 kejadian karhutla sepanjang 2025 dengan total luasan sekitar 47 hektare yang seluruhnya dapat dikendalikan berkat faktor cuaca dan kesiapsiagaan tim di lapangan.
Kejaksaan Agung menegaskan aktivitas penyidik di Kantor Kementerian Kehutanan hanya berupa pencocokan data terkait penyidikan kasus tambang di Konawe Utara, bukan penggeledahan.
Polri bersama Dinas Pariwisata dan unsur terkait menggelar koordinasi lintas sektor untuk mengantisipasi rencana aksi warga Kereng Bangkirai terkait pengelolaan wisata Air Hitam.
Wali Kota Palangka Raya Fairid Naparin memfasilitasi dialog antara pemuda, masyarakat, kelurahan, dan Dinas Pariwisata guna membahas pengelolaan serta pengembangan wisata Air Hitam Kereng Bangkirai.