Menjelang tahapan Pilkada Serentak 2024, dinamika politik mulai terasa di media sosial dengan berbagai informasi terkait pemilihan kepala daerah yang beredar.
Puncak Pemilu 2024 yaitu coblosan atau pemungutan suara sudah digelar pada 14 Februari lalu. Semua pihak diminta untuk legawa, merespon hasil pemungutan suara. Termasuk tidak menyebar berita bohong, maupun ujaran kebencian yang menyerang siapapun.
Aliansi Borneo Bersatu mendesak Polri segera menangkap aktivis Nico Silalahi karena cuitannya di akun media sosial yang menimbulkan gejolak bagi masyarakat Dayak