Disdik Kalteng memastikan program seragam sekolah gratis siap direalisasikan. Distribusi akan dimulai Januari setelah seluruh kualitas dan kuantitas seragam selesai melalui proses pengecekan.
Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng), Muhammad Reza Prabowo melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke SMK Negeri (SMKN) 2 Palangka Raya, Selasa (2