Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palangka Raya, Rojikinnor dan Vina Panduwinata, menghadiri pertemuan penting dengan Mantan Gubernur Kalimantan Tengah dua periode, Agustin Teras Narang (ATN), di kediamannya di Jalan G. Obos Induk, Senin (4/11/2024).
Pasangan calon (Paslon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Palangka Raya Palangka Raya, Rojikinnor dan Vina Panduwinata, menyambangi Gereja Maranatha yang mengalami musibah kebakaran, Selasa (24/9/2024)