29.1 C
Jakarta
Friday, April 11, 2025
- Advertisement -spot_img

TAG

pwi lamandau

Jalin Kebersamaan, Polres Lamandau dan PWI Gelar Buka Puasa Bersama

Momen kebersamaan terlihat di Aula Joglo Mapolres Lamandau, Kamis (13/3/2025). Kapolres Lamandau, AKBP Bronto Budiyono, bersama insan media dan jajaran Polres setempat menggelar buka puasa bersama sebagai bagian dari rangkaian kegiatan Ramadan.

Peringati HPN dan HUT PWI di Kodim, Dandim : Sambil Diskusi dan Berbagi Ilmu

Dandim 1017/Lmd Letkol Arm Ari Sugiharto, menggelar Coffe morning.Di sela-sela kegiatan tersebut, Jajaran Kodim 1017/Lmd, memberikan kejutan berupa nasi tumpeng. Bertepatan dengan Hari Pers Nasional (HPN) Tahun 2024 dan Hari Ulang Tahun (HUT) ke 78 PWI, Sabtu (10/2/2024).

Atlet PWI Lamandau Ikuti Porwada Kalteng 2023 di Palangka Raya

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO - Atlet Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lamandau mengikuti Pekan Olahraga Wartawan Daerah (Porwada) PWI Kalimantan Tengah (Kalteng) tahun 2023 yang digelar di Palangka Raya.

Pj Bupati Silaturahmi dengan PWI Lamandau, Minta Dukungan Insan Pers

NANGA BULIK, PROKALTENG.CO - Dari awal dilantik sebagai Penjabat Bupati Lamandau, Lilis Suriani baru berkesempatan melaksanakan silaturahmi dengan insan pers.

Media Diminta Turut Serta Ciptakan Pemilu Damai

Ketua Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Lamandau, Hendi Nurfalah berharap jurnalis di daerah setempat ikut serta menciptakan pemilu yang damai, sebagaimana fungsinya sesuai dengan Undang-undang Nomor 40 Tahun 1999 tentang Pers.

Latest news

- Advertisement -spot_img