Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Melalui Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah XIII Regional Kalimantan Tengah dan Kalimantan Selatan menggelar bimbingan teknis pelatihan warisan budaya metode identifi kasi, klasifi kasi, deskripsi cagar budaya dan objek pemajuan kebudayaan.
Dinas Kebudayaan Kepemudaan dan Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Pulang Pisau menggelar pelatihan e-commerce untuk meningkatkan daya saing bagi pemuda di era digital. Kegiatan yang digelar di GPU Handep Hapakat, Senin (4/3) dibuka Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani.
Menjelang bulan suci Ramadan 1445 H tahun 2024, Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau menggelar pasar pasar penyeimbang. Kegiatan yang dilaksanakan akhir pekan lalu digelar di Kecamatan Kahayan Hilir.
Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani menegaskan, dalam pelaksanaan pembangunan di daerah harus selaras dengan rencana pembangunan pemerintah pusat maupun provinsi.
Musibah kebakaran yang menimpa warga di kawasan Pasar Minggu, Desa Maliku Baru mengundang keprihatinan Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani.
Bencana alam banjir melanda tiga desa di Kecamatan Sebangau Kuala. Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pulang Pisau Osa Maliki mengungkapkan, tiga desa yang terendam banjir itu yakni; Desa Paduran Sebangau, Paduran Mulya dan Desa Sebangau Mulya.
Pengendalian inflasi bahan pangan di Kabupaten Pulang Pisau mendapat perhatian serius Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani. Untuk menekan inflasi tersebut, Nunu mengajak Masyarakat memanfaatkan pekarangan rumah dengan menanam bahan pangan.
Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani mengikuti kegiatan rembuk stunting yang dilaksanakan Ruang Posyandu, Balita dan Ibu Hamil "Melati" Desa Bukit Liti Kecamatan Kahayan Tengah, Kamis (22/02) lalu.
Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) tahun 2025 tingkat kecamatan yang dilaksanakan di Kecamatan Kahayan Tengah, Kamis (22/2) dipimpin langsung Penjabat (Pj) Bupati Pulang Pisau Hj Nunu Andriani.
Pemerintah Kabupaten Pulang Pisau menggelar musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) RKPD tingkat kecamatan se-Kabupaten Pulang Pisau untuk Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Kabupaten Pulang Pisau tahun 2025.