Teka-teki mengenai venue duel Persija Jakarta vs PSIM Jogja tampaknya sudah terjawab. Beredar kabar bahwa pertandingan yang digelar bertepatan dengan hari ulang tahun Persija itu akan terselenggara
Rafael de Sa Rodrigues atau yang lebih dikenal dengan nama Rafinha, tengah menjadi sorotan dalam dunia sepak bola Indonesia. Pemain asal Brasil ini mencuri perhatian setelah tampil impresif bersama PSIM Jogjakarta di Liga 2 2024/2025.