Setiap tahunnya, tepat tanggal 1 Mei, buruh merayakan Hari Buruh Internasional. Tahun ini, buruh dari berbagai kalangan meminta presiden terpilih Indonesia periode 2024-2029 untuk mencabut sistem outsourcing di sektor ketenagakerjaan.
Presiden Terpilih Prabowo Subianto tengah membangun koalisi pemerintahannya ke depan. Sejauh ini baru Partai NasDem dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) yang berhasil ditarik.Â
Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka resmi ditetapkan KPU sebagai Presiden dan Wakil Presiden terpilih periode 2024-2029. Beberapa jam setelah ditetapkan, Prabowo dan Gibran langsung tancap gas. Prabowo bangun koalisi, Gibran blusukan.
PROKALTENG.CO - Â Eks calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan membantah pernyataan calon presiden terpilih Prabowo Subianto yang menyebut bahwa senyumnya berat karena kalah dalam Pilpres 2024.
Presiden terpilih, Prabowo Subianto mengajak semua pimpinan partai politik bekerja sama untuk rakyat. Hal tersebut disampaikan Prabowo kepada wartawan sebelum memasuki Gedung KPU untuk mengikuti sidang pleno penetapan calon Presiden dan Wakil Presiden terpilih Pilpres 2024, Rabu (24/4/2024).
PROKALTENG.CO - Eks calon presiden nomor urut 1 Anies Baswedan mengaku siap bertemu dan bertukar pikiran dengan calon presiden-calon wakil presiden terpilih Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.
Capres Anies Baswedan dan Prabowo Subianto memberikan imbauan kepada masing-masing pendukungnya jelang putusan MK yang akan digelar Senin (22/4).
Mahkamah Konstitusi (MK) akan membacakan hasil putusan sengketa Pilpres 2024 pada 22 April besok, apakah gugatan pasangan 01 dan 03 akan dikabulkan atau ditolak MK.
Partai Golkar dan PAN dinilai lebih layak mendapatkan jatah kursi menteri terbanyak di antara parpol anggota Koalisi Indonesia Maju pendukung Prabowo. Partai Demokrat memang bergabung paling belakangan ke Koalisi Indonesia Maju.
Pengamat politik Rocky Gerung menyoroti pembagian jatah menteri di kabinet pasangan calon (paslon) nomor urut dua pemenang pemilihan presiden (Pilpres) 2024 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka.