Pengurus Daerah Masyarakat Ekonomi Syariah (PD MES) Kabupaten Kapuas mengadakan kegiatan Pengembangan Ekonomi Syariah pada Pondok Pesantren, yang bertempat di Aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kapuas, Kamis (26/9).
Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) H.Edy Pratowo mengatakan, pondok pesantren saat ini sudah tumbuh dan berkembang dengan cukup bagus. Hal itu ditandai dengan adanya usaha-usaha yang dikembangkan dalam rangka menghidupkan pesantren.
Bangunan yang menjadi tempat asrama guru dan ruangan UKS di Pondok Pesantren Manbau'u Darissalam, Jalan Mendawai I Ujung Rt 06 Rw 04 sekitar pukul 16.00 WIB sore amblas, Senin (31/10/2022).