34.1 C
Jakarta
Saturday, May 18, 2024
- Advertisement -spot_img

TAG

Politik

Mahasiswa FISIPOL UMPR Menimba Ilmu Politik ke PKS Kalteng

Dewan Pimpinan Tingkat Wilayah (DPTW) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng). Menerima kunjungan langsung dari 29 mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu politik (FISIPOL) Universitas Muhammadiyah Palangkaraya (UMPR), dan dosen pendamping Rakhdinda Artha Qairy di Jalan G.Obos Induk, Selasa (26/9)

Malam Ini, Demokrat Umumkan Dukungan Resmi kepada Prabowo Subianto

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) akan menyampaikan dukungan resmi kepada Prabowo Subianto sebagai bakal calon presiden (capres) pada Pilpres 2024. Dukungan itu secara resmi akan disampaikan AHY dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) Partai Demokrat  di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta sekitar pukul 18.30 WIB.

Besok, AHY Deklarasikan Capres Usungan Demokrat

Usai mencabut dukungan pada Anies Baswedan, Partai Demokrat akan segera mendeklarasikan Calon Presiden (Capres) 2024. Pengumuman itu akan digelar besok, Kamis 21 September 2023. Saat Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) di Jakarta Convention Center (JCC) Senayan, Jakarta Pusat.

Narasi dan Komitmen Politik

DI kala memasuki tahun politik, kita sering mendengar janji manis berbagai program kerja kontestan politik. Bahkan, diumbar pula narasi propaganda untuk kepentingan satu golongan tertentu. Kondisi itu seolah menggambarkan narasi politik hanya dipahami sebagai olahan diksi yang tidak memiliki kontribusi terhadap pencapaian nilai-nilai politik yang hakiki.

Elite PDIP Sebut PSI Partai Kecil yang Menggangu, Sigit Widodo Respon Begini

Juru bicara Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Sigit Widodo, memberikan respons atas pernyataan elite PDIP soal Partainya. Sebelumnya Ketua DPP PDIP Said Abdullah menyebut, PSI hanya merupakan Partai kecil yang menggangu. Menanggapi hal tersebut, Sigit mengatakan pihaknya selalu menerima kritik jika itu bagian dari kritik kepada Partainya.

Bidansean Pendaftar Pertama Bakal Calon DPD Dapil Kalteng

Pendaftaran Bakal Calon Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Daerah Pemilihan (Dapil) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) dan Pengajuan Bakal Calon Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalteng dibuka sejak tanggal 1 sampai 14 April 2023.

Ke Lain Hati, Asdi dan Andina Kini Gabung Nasdem Kalteng

Gabungnya Andina Th eresia Narang dan Asdy Narang menjadi amunisi tambahan bagi DPW Partai NasDem Kalimantan tengah dalam menghadapi Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Hal ini disampaikan Ketua DPW Nasdem Kalteng Faridawaty Darland Atjeh.

Sepak Bola, atau Olahraga, Bebas Politik?

Sepak Bola Indonesia

73 Calon Anggota KPU Empat Kabupaten Lulus CAT dan Psikologi

Tim Seleksi (Timsel) Calon Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Empat Kabupaten di Kalimantan Tengah (Kalteng) mengumumkan sebanyak 73 peserta calon seleksi yang lulus tahapan Computer Assisted Test (CAT) dan Psikologi.

Bersih dan Berpengalaman, Abdul Razak Dinilai Cocok Jadi Cagub Kalteng

Nama Abdul Razak terus menjadi sorotan setelah Partai Golkar membuat keputusan untuk mengusungnya sebagai bakal calon gubernur (cagub) Kalimantan Tengah (Kalteng) pada Pilkada 2024 mendatang.

Latest news

- Advertisement -spot_img